Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 32 Ayo Kita Lakukan Aktivitas 1.4 Sendi yang Berperan

- 16 Agustus 2021, 12:50 WIB
Pembahasan kunci jawaban IPA Kelas 8 Halaman 32 pada tabel Ayo Kita Lakukan Aktivitas 1.4 pada bab 1 tentang sendi yang berperan
Pembahasan kunci jawaban IPA Kelas 8 Halaman 32 pada tabel Ayo Kita Lakukan Aktivitas 1.4 pada bab 1 tentang sendi yang berperan /J Garget/Pixabay

Sendi ini memperbolehkan gerakan membengkok atau menekuk (fleksi), meluruskan (ekstensi), mendekati tubuh (abduksi), dan menjauhi tubuh (adduksi).

Contoh dari sendi gulung pada tubuh adalah sendi yang terdapat pada rahang dan sendi yang terdapat pada jari tangan.

4. Sendi putar (pivot joint)

Sendi putar juga termasuk sendi sinovial yang memungkinkan gerakan memutar. Sendi putar atau pivot joint memiliki ciri khas di mana satu tulang dapat melakukan gerakan putaran di dalam cincin yang dibentuk oleh permukaan cekung tulang kedua dan ligamen yang berdampingan.

Contoh dari sendi putar adalah sendi pada tulang hasta (ulna) dan tulang pengumpil (radius), ruas tulang belakang yang pertama dan kedua pada leher.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 47, 48, 49 Uji Kompetensi 1 Sistem Reproduksi Manusia

5. Sendi geser (gliding or plane joint)

Sendi geser atau plane joint hanya memungkinkan gerakan yang terbatas dan  hanya memungkinkan gerakan antara tulang yang sama-sama datar.

Contoh dari sendi geser yang terdapat di dalam tubuh manusia adalah sendi pada pergelangan tangan.

6. Sendi pelana (saddle joint)

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x