Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 4-6, Komponen Senter dan Sumber Arus Listrik

- 15 Agustus 2021, 08:50 WIB
Komponen senter, kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 4-6.
Komponen senter, kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 4-6. /Tangakpan layar YouTube/Seribu Satu Ide

RINGTIMES BALI - Semangat belajar adik-adik, kali ini kita akan membahas mengenai rangkaian arus listik pada materi kelas 6 tema 3.

Pada materi ini, adik-adik kelas 6 akan belajar mengenai komponen pada senter dan fungsinya kemudian mempelajari megenai sumber arus listrik.

Berikut kunci jawaban kelas 6 tema 3 mengenai komponen dan fungsi senter, dikutip dari kanal YouTube Seribu Satu Ide pada 15 Agustus 2021.

Baca Juga: Apa Saja Kewajiban Kita Terhadap Lingkungan, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 SD MI Halaman 133

Kunci Jawaban:

1. Baterai fungsinya sebagai sumber arus listrik.

2. Lampu berfungsi untuk memunculkan cahaya.

3. Logam pengantar befungsi menghantarkan arus listrik dari baterai ke lampu.

4. Saklar berfungsi sebagai alat untuk menghubungkan dan memutus arus listrik dan baterai ke lampu sehingga lampu pada senter bisa nyala ataupun mati.

Baca Juga: Nama-nama Pantai, Sungai di Papua dan Maluku, Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 1 Halaman 34, 92, 93

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah