Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 3 Makanan Sehat Halaman 12, 13, 15

- 14 Agustus 2021, 07:40 WIB
Ilustras makanan sehat, kunci jawaban kelas 5 tema 3 halaman 12, 13, 15
Ilustras makanan sehat, kunci jawaban kelas 5 tema 3 halaman 12, 13, 15 /Pixabay.com/@Free_Photos

RINGTIMES BALI - Semangat belajar adik-adik, berikut kita akan membahas kunci jawaban kelas 5 tema 3 mengenai materi Makanan Sehat tentang iklan.

Pada pembelajaran tema 3 berikut, adik-adik akan membahas mengenai iklan. Terkait apa saja kalimat dalam iklan dan tujuannya.

Dikutip dari kanal YouTube Seribu Satu Ide pada 14 Agustus 2021, berikut kunci jawaban kelas 5 tema 3 halaman 12, 13,15.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Bab 1 Halaman 10 Ayo Selesaikan

Halaman 12

1. Gambar harus menarik dan tulisan harus simpel.

2. Pentingnya air.

3. Tubuh akan menjadi sehat karena asupan air yang cukup.

Halaman 13

1. Iklan tersebut menginfokan pentingnya air bagi tubuh manusia.

2. Iklan tersebut ditujukan pada semua orang

Baca Juga: Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia, Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 1 Subtema 2

3. Tubuh akan menjadi sehat jika mendapat asupan air yang cukup.

4. Karena gambar dan kalimatnya sederhana sehingga penyampaiannya jelas.

Halaman 15

Berikut diagram sistem pencernaan manusia, alur perjalanan makanan mulai dari mulut hingga keluar dari anus:

Mulut > Kerongkongan > Lambung > Usus Halus > Usus Besar > Anus

Penjelasan :

- Mulut adalah tempat masuknya makanan dan terjadinya proses penghancuran makanan oleh gigi.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Bab 1 Halaman 10 Ayo Selesaikan

- Pada kerongkongan terjadi proses menelan makanan.

-Lambung mencerna makanan oleh enzim pepsin dan getah lambung.

- Usus halus adalah tempat terjadinya pencernaan secara kimiawi dan penyerapan sari makanan.

- Usus besar adalah tempat penyerapan air dan pembusukan sisa makanan.

- Anus adalah tempat dikeluarkannya sisa pencernaan makanan berupa feses.

Nah, demikian proses pencernaan makanan yang terjadi pada manusia sebagai alternatif jawaban yang bisa adik-adik gunakan.***

 

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah