Contoh Perilaku atau Sikap Sila ke-3 dalam Kehidupan Sehari-hari, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 SD MI

- 12 Agustus 2021, 07:10 WIB
Contoh Perilaku atau Sikap Sila ke-3 dalam Kehidupan Sehari-hari.
Contoh Perilaku atau Sikap Sila ke-3 dalam Kehidupan Sehari-hari. /bpip.go.id.

RINGTIMES BALI - Halo adik-adik, Salam Semangat! Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban tema 1 kelas 6 SD dan MI tentang Sikap dan perilaku yang sesuai dengan nilai pancasila pada sila ketiga dalam kehidupan sehari-hari.

Kunci jawaban dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Sesuai Edisi Revisi 2017 diharapkan dapat menjadi panduan atau referensi bagi adik-adik selama Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau Daring.

Pada artikel ini akan menyajikan pembahasan Subtema 1 terkait Tumbuhan Sahabatku pada Pembelajaran 4 yaitu pertanyaan pada halaman 44.

Baca Juga: 15 Contoh Sikap atau Perilaku Sila ke 5, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 108, 109

Dilansir dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk Siswa SD/MI Kelas V, berikut kunci jawaban Tema 1 Kelas 5 Subtema 1 Halaman 44 tentang sikap yang sesuai dengan sila ketiga sebagai berikut.

Bunyi Pancasila pada Sila ketiga yaitu Persatuan Indonesia. Sila ke-3 ini dilambangkan dengan simbol Pohon Beringin.

Makna dan nilai yang terkandung dalam sila ini adalah menjaga persatuan dan kesatuan Negara Republik Indonesia.

Baca Juga: 15 Contoh Sikap atau Perilaku Sila ke 4, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 SD MI Halaman 77

Dengan menerapkan sikap cinta tanah air, rela berkorban demi bangsa dan negara, serta memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa yang ber-Bhineka Tunggal Ika.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x