Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 SD Halaman 51, 52, Matahari Pusat Sistem Tata Surya

- 7 Agustus 2021, 11:40 WIB
Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 SD Halaman 51, 52, Matahari Pusat Sistem Tata Surya.
Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 SD Halaman 51, 52, Matahari Pusat Sistem Tata Surya. /pixabay/bessi

RINGTIMES BALI – Berikut pembahasan kunci jawaban tema 9 kelas 6 halaman 51, 52 tentang materi Matahari Pusat Sistem Tatasurya dari Buku Tematik SD Kurikulum 2013 yang telah disunting.

Matahari terbit dari timur dan terbenam di barat setiap hari dan tidak pernah berubah hingga saat ini. Apa saja yang kamu amati ketika matahari terbit dan tenggelam?

Adakah perbedaan yang telah kamu lihat dan rasakan ketika menyaksikan peristiwa alam tersebut?

Baca Juga: Pulau Manakah yang Paling Padat Penduduknya di Indonesia, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 77

Buatlah minimal dua pertanyaan yang berkaitan dengan peristiwa alam tersebut!

Jawaban:

  • Mengapa matahari selalu terbit dari timur?
  • Mengapa saat malam hari suasana gelap?

Kunci Jawaban Halaman 52

Ayo Berdiskusi

Peristiwa terbit dan tenggelamnya matahari adalah salah satu peristiwa alam. Dua peristiwa tersebut memperlihatkan keteraturan yang terus berlangsung hingga kini.

Baca Juga: Fungsi Tulang Paha, Kering, Betis Serta Gambarnya, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 64 65

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: Buku Tematik SD kurikulum 2013 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x