3 Contoh Perilaku dalam Kehidupan Sehari-hari Sesuai Nilai Sila Kelima Pancasila

- 4 Agustus 2021, 22:00 WIB
Berikut adalah tiga contoh perilaku atau sikap dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan nilai sila kelima Pancasila
Berikut adalah tiga contoh perilaku atau sikap dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan nilai sila kelima Pancasila /tangkapan layar YouTube Pojok Satu

5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

Apakah yang dilakukan oleh Beni sesuai dengan sila kelima Pancasila? Beni melakukan pemborosan dan hal tersebut tidak baik bagi lingkungan dan keberlangsungan hidup orang banyak.

Pemborosan yang dilakukan Beni dapat berakibat langkanya sumber hewani sebagai sumber makanan.

Baca Juga: Gagasan Pokok dan Pendukung Bacaan Dodol Betawi Mak Salmah, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4

Bersikap adil, menghormati hak-hak orang lain, suka memberi pertolongan, tidak boros, tidak bergaya hidup mewah, tidak merugikan kepentingan orang lain, suka bekerja keras, dan menghargai hasil karya orang lain adalah merupakan contoh penerapan sila kelima.

Carilah tiga contoh perilaku atau sikap dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan nilai-nilai sila kelima Pancasila yang dilansir dari YouTube TV Edukasi:

1. Bersikap adil dengan menghargai semua teman, guru, dan semua pegawai di sekolah.

2. Meningkatkan kepedulian sosial dengan cara mengajak teman-teman berderma.

Baca Juga: Gagasan Pokok dan Pendukung Bacaan Bekerja Sama dalam Keberagaman, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 SD

3. Tidak boros ditunjukkan dengan mengambil makanan secukupnya saja.

4. Menghargai hasil karya orang lain dengan memberikan pujian terhadap hasil pekerjaan teman.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah