Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 SD Halaman 89, Hewan Ovipar, Vivipar, Ovovivipar

- 4 Agustus 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 SD Halaman 89, Hewan Ovipar, Vivipar, Ovovivipar.
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 SD Halaman 89, Hewan Ovipar, Vivipar, Ovovivipar. /Freepik

RINGTIMES BALI – Berikut penjelasan kunci jawaban tematik tema 1 kelas 6 subtema 2 pembelajaran 3 halaman 89 tentang hewan secara ovipar, vivipar, ovovivipar.

Ayo Berlatih

Jelaskan cara perkembangbiakan hewan secara ovipar, vivipar, dan ovovivipar serta tuliskan dalam bentuk peta pikiran perkembangbiakan hewan.

Baca Juga: Persamaan dan Perbedaan Indonesia dengan Filipina, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 100

Tulisanmu harus memuat cara perkembangbiakannnya, ciri-ciri, dan contoh dengan detail. Kamu dapat melengkapi dengan gambar supaya lebih menarik.

1. Hewan Ovipar

Hewan Ovivar berkembangbiak dengan cara bertelur. Ciri-cirinya tidak mempunyai daun telinga, sedangkan induk hewan tidak menyusui anaknya.

Hewan Ovipar bukan keluarga hewan mamalia. Ia tidak memiliki kelenjar susu, dan biasanya tergolong keluarga unggas.

Baca Juga: Persamaan dan Perbedaan Indonesia dengan Singapura, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 100

Induk hewan Ovipar mengerami telur hingga menetas dan letak telurnya berada di luar tubuh induknya.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Tematik SD kurikulum 2013 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x