Contoh Kegiatan Pengambilan Keputusan Bersama Sesuai Nilai Pancasila

- 27 Juli 2021, 11:12 WIB
contoh kegiatan pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila
contoh kegiatan pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila /Tangkap layar Buku Tematik Kelas 2 SD/MI Tema 1


RINGTIMES BALI -
Berikut pembahasan kunci jawaban contoh kegiatan pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.

Dalam artikel ini, kita akan membahas kunci jawaban yang terdapat pada halaman 168 Tema 1 Subtema 3 Lingkungan dan Manfaatnya Kelas 5 SD/MI tentang pengambilan keputusan berdasarkan nilai Pancasila.

Seperti yang kita ketahui jika Pancasila di jadikan sebagai acuan dalam hidup rukun antar sesama, selain mengambil keputusan.

Baca Juga: Bentang Alam Secara Umum Pulau Jawa

Dalam mengambil keputusan seharusnya kita berlandaskan terhadap Pancasila seperti melakukan musyawarah ketika hendak memutuskan sesuatu.

Untuk lebih lengkapnya, berikut adalah contoh kegiatan pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila yang dilansir dari YouTube Raymundus Wendi:

Ayo Mengamati

Amatilah perilaku orang-orang di sekitarmu. Tuliskan contoh-contoh kegiatan pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.

Baca Juga: Bentang Alam Pulau Papua Secara Umum

Tuliskan pada kolom berikut.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x