Wedang Jahe Buatan Ibu, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 SD Halaman 174, 175

- 26 Juli 2021, 16:59 WIB
Ilustrasi. Pembahasan kunci jawaban pada Buku Tematik Siswa kelas 4 SD/MI Tema 1 Subtema 3 Bersyukur atas Keberagaman Pembelajaran 6
Ilustrasi. Pembahasan kunci jawaban pada Buku Tematik Siswa kelas 4 SD/MI Tema 1 Subtema 3 Bersyukur atas Keberagaman Pembelajaran 6 /Pixabay @Hatice EROL

Baca Juga: Kondisi Geografis Pulau Papua Berdasarkan Peta Indonesia, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD MI

Gagasan Pendukung: Udin kehujanan saat pulang dari sekolah. Udin merasa kurang sehat dan kedinginan. Udin terbaring lemas. Ibu membuatkan wedang jahe untuk Udin agar segera pulih.

Paragraf 2

Gagasan Pokok: Bahan-bahan Wedang Jahe adalah jahe dan gula pasir atau gula merah

Gagasan Pendukung: Kayu manis dan serai untuk memberikan rasa dan aroma pada wedang jahe. Untuk membuat wedang jahe semua bahan direbus hingga mendidih dan harum. Wedang jahe sebaiknya diminum segera setelah mendidih. Ibu sering membuatkan wedang jahe untuk udin dan keluarganya.

Paragraf 3

Gagasan Pokok: Tidak sampai satu jam, Wedang Jahe buatan ibu sudah siap

Gagasan Pendukung: Udin meminum wedang jahe buatan ibu. Rasa dingin dari tubuh Udin perlahan hilang. Udin bisa tetap belajar matematika untuk ulangan besok.

Baca Juga: Permainan Tradisional, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 SD Halaman 147, 151, 152

Ringkasan: Udin kehujanan saat pulang sekolah yang membuat tubuhnya basah kuyup. Udin merasa kurang sehat dan kedinginan. Udin terbaring lemas sehingga Ibu membuatkan wedang jahe agar Udin segera pulih. Wedang jahe terbuat dari jahe dan gula pasir atau gula merah. Bisa juga dengan menambahkan kayu manis dan serai. Wedang jahe paling baik diminum segera setelah mendidih. Setelah Udin meminum wedang jahe buatan Ibu, Udin merasa tubuhnya hangat dan rasa dingin perlahan menghilang. Sehingga Udin bisa tetap belajar untuk menghadapi ulangan matematika besok.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x