7 Ciri-ciri Makhluk Hidup, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 15

- 23 Juli 2021, 09:42 WIB
Kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD dan MI halaman 15.
Kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD dan MI halaman 15. /Tangkap layar Buku Tema 1 Kelas 3 SD MI Kurikulum 2013 Kemendikbud

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD MI Halaman 10 11 12 Subtema 1 Ciri-ciri Makhluk Hidup

1. Bernapas

Bernapas, yaitu kegiatan menghirup oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida. Kita dapat merasakan kebutuhan bernapas dengan cara menahan untuk tidak menghirup udara selama beberapa saat.

2. Memerlukan Makanan dan Minuman

Untuk beraktivitas, setiap makhluk hidup memerlukan energi. Untuk memperoleh energi tersebut, makhluk hidup memerlukan makanan dan minuman.

3. Bergerak

Kita dapat berjalan, berlari, berenang, dan menggerakkan tangan. Hal ini merupakan ciri bergerak.

Baca Juga: Aturan Sebelum Makan, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 39, 40, 41 Pembelajaran 5

Tubuhmu kita dapat melakukan aktivitas karena memiliki sistem gerak. Sistem gerak terdiri atas tulang, sendi, dan otot. Ketiganya bekerja sama membentuk sistem gerak.

4.Tumbuh dan Berkembang

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x