10 Soal Tes PPPK 2021 Wawancara Tertulis

- 12 Juli 2021, 08:49 WIB
Ilustrasi 10 tes wawancara tertulis seleksi PPPK 2021.
Ilustrasi 10 tes wawancara tertulis seleksi PPPK 2021. /Tangkap layar gurubelajar.kemdikbud.go.id/

Kompetensi kepribadian berkaitan dengan karakter personal. Ada indikator yang mencerminkan kepribadian positif seorang guru yaitu: super, sabar, disiplin, jujur, rendah hati, berwibawa, santun, empati, ikhlas, berakhlak mulia, bertindak sesuai norma sosial dan hukum dan lain-lain.

Baca Juga: Link Daftar Pengumuman CPNS PPPK 2021 Semua Instansi Seluruh Indonesia

Kompetensi profesional guru adalah kemampuan atau keterampilan yang wajib dimiliki supaya tugas-tugas keguruan bisa diselesaikan dengan baik.

Kompetensi sosial berkaitan dengan keterampilan komunikasi, bersikap dan berinteraksi secara umum, baik itu dengan peserta didik, sesama guru, tenaga kependidikan, orang tua siswa hingga masyarakat secara luas.

8. Apakah pendapat Anda tentang pengajar dan pendidik, apa perbedaannya?

Jawaban:

Seorang pendidik sudah pasti bisa mengajar, namun seorang pengajar belum tentu bisa mendididk. Seorang guru dituntut untuk dapat melakukan keduanya mengajar dan mendidik.

Baca Juga: Formasi CPNS dan PPPK BALI 2021 Lengkap, Penuhi Syarat Dokumen Agar Lulus

Guru juga menjadi seorang pendidik yang artinya menanamkan nilai-nilai budi pekerti dan akhlak yang baik.

Menjadi guru sebagai pengajar artinya bertanggung jawab terhadap permasalahan akademis melakukan suatu tindakan untuk membuat orang lain mengerti atau paham akan sesuatu.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah