Prediksi Soal PAS Tema 4 Kelas 2 Semester 1 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban

13 Desember 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi - Simaklah prediksi soal PAS Tema 4 Kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 beserta dengan kunci jawaban lengkap. /unsplash.com

RINGTIMES BALI - Berikut adalah soal dan kunci jawaban PAS Tema 4 Kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013.

Ulasan soal PAS Tema 4 Kelas 2 SD MI dengan kunci jawaban diharapkan menjadi bahan pembelajaran untuk persiapan menghadapi ujian akhir semester.

Kunci jawaban dan soal PAS Tema 4 Kelas 2 SD MI ini bisa disimak setelah penyajian tiap soal pilihan ganda di bawah ini.

Baca Juga: Prediksi Soal PAS Tema 4 Kelas 3 Semester 1 Tahun 2022 Serta Kunci Jawaban Lengkap Terbaru

Inilah soal PAS Tema 4 Kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun 2022 dan kunci jawabannya mengacu pada Buku Kurikulum 2013:

1. Bersih pangkal…

a. sehat

b. kaya

c. miskin

Jawaban: a. sehat

2. Jika melihat lantai rumah kotor harus…

a. diamkan saja

b. bersihkan

c. di foto

Jawaban: b. bersihkan

Baca Juga: Soal PAS Tema 4 Kelas 4 Semester 1 Tahun 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban, Berbagai Pekerjaan

3. Manfaat dari hidup bersih adalah…

a. lingkungan menjadi bau

b. mudah terkena penyakit

c. terhindar dari penyakit

Jawaban: c. terhindar dari penyakit

4. Dina ingin menyapu halaman rumah. Alat yang digunakan Dina adalah…

a. kemoceng

b. kain lap

c. sapu lidi

Jawaban: c. sapu lidi

Baca Juga: Soal PAS Tema 4 Kelas 2 Semester 1 Tahun 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban, Hidup Bersih dan Sehat

5. Lingkungan yang bersih dan sehat dapat membuat orang yang menghuni merasa…

a. sedih

b. nyaman

c. bosan

Jawaban: b. nyaman

6. Agar tidak layu tanaman harus…

a. disiram

b. dicabut

c. dibakar

Jawaban: a. disiram

Baca Juga: Soal PAS Tema 4 Kelas 6 Semester 1 Tahun 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban, Globalisasi

7. Untuk menjaga kebersihan kita harus membuang sampah di…

a. kamar tidur

b. ruang tamu

c. tempat sampah

Jawaban: c. tempat sampah

8. Genangan air yang berada di tempat bermain akan menjadi sarang…

a. nyamuk

b. kelinci

c. tikus

Jawaban: a. nyamuk

9. Gigitan nyamuk Aedes aegyti dapat menyebabkan penyakit…

a. influenza

b. tenggorokan

c. demam berdarah

Jawaban: c. demam berdarah

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD MI Halaman 107 Berfikir Global, Bertindak Lokal

10. Tujuan pemanasan sebelum bermain sepak bola adalah…

a. agar tidak ngantuk

b. menghindari cidera

c. agar tidak lapar

Jawaban: b. menghindari cidera

Itulah latihan soal PAS Tema 4 Kelas 2 semester 1 kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasan.

Semoga lancar ujiannya.

Disclaimer:

Artikel konten ini disajikan dan dibuat bertujuan sebagai bahan belajar untuk persiapan UAS PAS. Soal yang disajikan bukanlah bocoran soal ujian melainkan prediksi soal yang mungkin keluar. Pembahasan kunci jawaban ini bersifat terbuka dan tidak mutlak menjamin kebenarannya.***

Editor: Dian Effendi

Tags

Terkini

Terpopuler