PKN Kelas 10 Halaman 160, Kesadaran Warga Negara, Pernahkah Kalian Menjadi Petugas Upacara di Sekolah

8 September 2022, 15:00 WIB
contoh soal UTS PTS PKN kelas 10 semester 1 dan kunci jawaban pilihan ganda dan essay tahun 2022 /unsplash.com

RINGTIMES BALI – Berikut ini pembahasan PKN kelas 10 halaman 160, Kesadaran Warga Negara. Pernahkah kalian menjadi petugas upacara di sekolah, lengkap 2022.

Pembahasan PKN kelas 10 halaman 160, Kesadaran Warga Negara. Pernahkah kalian menjadi petugas upacara di sekolah, lengkap 2022 ini, semoga dapat dijadikan alternatif belajar bagi siswa.

Mengacu pada kurikulum 2013 Kemdikbud, inilah pembahasan PKN kelas 10 halaman 160, Kesadaran Warga Negara. Pernahkah kalian menjadi petugas upacara di sekolah, selengkapnya dengan pemateri Kunti Nur Afifah, Alumni Pendidikan PKN di UMM, 8 September 2022.

Baca Juga: PKN Kelas 12 Halaman 159, Tugas Mandiri 5.2, Penanganan Pemerintah Munculnya Paham Radikalisme dan Terorisme

Peran serta warga negara akan muncul jika mempunyai kesadaran dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

1.) Pernahkah kalian menjadi petugas upacara di sekolah?

Saya pernah menjadi petugas upacara. ....

Manfaatnya: dapat menumbuhkan kesadaran akan sikap bela negara, meningkatkan kedisiplinan, ketertiban, meningkatkan rasa semangat dan cinta tanah air.

Jika belum pernah, mengapa? -

2.) Apa pendapat kalian jika ada teman kalian yang malas mengikuti upacara?

Alasan malas mengikuti upacara. .....

Jawaban: alasan mereka malas mengikuti upacara karena mereka kurang paham besarnya jasa pahlawan dalam meraih kemerdekaan.

Selain itu, mereka merasa terlalu lelah untuk mengikuti upacara karena harus berdiri lama di lapangan pada cuaca yang panas.

Alasan rajin mengikuti upacara. ....

Jawaban: alasan rajin mengikuti upacara karena mereka tahu seberapa besar jasa para pahlawan dalam meraih kemerdekaan.

Salah satu menghargai perjuangan para pahlawan adalah dengan mengikuti upacara bendera.

 Baca Juga: Soal UTS PTS PLBJ Kelas 4 Kurikulum Merdeka Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

3.) Bagaimana cara menumbuhkan kesadaran bela negara?

Jawaban: cara menumbuhkan kesadaran bela negara adalah dengan mengetahui besarnya perjuangan para pahlawan yang berjuang untuk kemerdekaan bangsa Indonesia.

Selain itu, memiliki kesadaran untuk mengikuti upacara adalah salah satu cara untuk menumbuhkan kesadaran bela negara itu sendiri.

Disclaimer :

Pembahasan soal ini hanyalah sebagai referensi belajar siswa. Kebenaran jawaban tergantung penilaian pengajar. Selamat belajar.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Tags

Terkini

Terpopuler