Makna Kata Bentuk, Ukuran, Jumlah, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 2 Halaman 74 75 Ayo Berdiskusi Terbaru 2022

4 September 2022, 06:10 WIB
Mari belajar bersama makna kata bentuk, ukuran, jumlah, kunci jawaban Tema 2 kelas 2 halaman 74 75 Ayo Berdiskusi terbaru 2022. /Tangkapan layar buku Tema 2 kelas 2 SD MI/Ebook Kemdikbud

RINGTIMES BALI - Mari simak kunci jawaban buku Tema 2 untuk kelas 2 halaman 74 75 Ayo Berdiskusi, makna kata bentuk, ukuran, dan jumlah.

Di bawah ini akan dijelaskan kunci jawaban buku Tema 2 bermain di lingkunganku untuk kelas 2 SD MI halaman 74 75, siswa mempelajari makna kata bentuk, ukuran dan jumlah.

Adapun kunci jawaban di bawah ini, terdapat pada buku Tema 2 subtema 2 pembelajaran 3, dengan tujuan membantu adik-adik kelas 2 SD MI dalam belajar.

Mari kita simak bersama, kunci jawaban Tema 2 kelas 2 SD MI halaman 74 75 berikut ini, dilansir dari Buku Kemdikbud pada 3 September 2022 dipandu alumni PGSD Universitas Terbuka, Diana Zulfani, S.Pd.

Baca Juga: Soal UTS Agama Islam Kelas 5 Semester 1 dan Kunci Jawaban Terlengkap 2022, Nilai Auto 100

Ayo Berdiskusi

Diskusikan dengan temanmu makna kata-kata berikut!

Bentuk: rupa atau bentuk yang dapat diraba

Ukuran: isi atau besarnya benda dalam sebuah ruang

Jumlah: banyaknya sesuatu

Tulislah kalimat dengan menggunakan kata-kata tersebut!

Bentuk:

1. Bentuk benda cair menyerupai tempatnya.

2. Bentuk benda padat tidak berubah.

3. Buku berbentuk persegi panjang.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 74 Aktivitas Nomor 9-10, Bagaimana Mengubah Satuan Debit?

Ukuran:

4. Ukuran sepatuku adalah 33.

5. Ukuran benda padat tetap walaupun dipindahkan.

6. Ukuran panjang bukuku adalah 28 cm.

Jumlah:

7. Ana memiliki boneka berjumlah 5.

8. Jumlah kelereng kakakku adalah 20 butir.

9. Jumlah buku yang aku punya adalah 10.

Demikian kunci jawaban Tema 2 untuk kelas 2 SD MI halaman 74 75, Ayo berdiskusi makna kata bentuk, ukuran, dan jumlah.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 152 Uji Kompetensi Uraian Struktur dan Fungsi Tumbuhan

Semoga pembahasan di atas dapat membantu. Selamat belajar.

Disclaimer:
1. Artikel ini dibuat dengan maksud untuk membantu orang tua murid dalam belajar siswa secara mandiri di rumah.
2. Jawaban di atas tidak multak kebenarannya, bersifat terbuka dan dapat dikembangkan sesuai dengan pemahaman siswa.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler