Latihan Soal Pretest PPG Tes Potensi Akademik Penalaran Kritis Tahun 2022 dengan Pembahasan

24 Agustus 2022, 12:34 WIB
Ilustrasi latihan soal Pretest PPG Tes Potensi Akademik Penalaran Kritis tahun 2022 yang disertai pembahasan lengkap. /Pixabay

RINGTIMES BALI – Artikel berikut membahas latihan soal Pretest PPG Tes Potensi Akademik Penalaran Kritis tahun 2022 yang disertai pembahasan lengkap.

Pembahasan soal-soal PPG berikut sesuai dengan kisi-kisi Pretest PPG yang dirilis secara resmi oleh Kemdikbud, sehingga diharapkan bisa membantu calon guru untuk mempersiapkan test PPG.

Soal PPG dalam artikel ini dilengkapi dengan pembahasan lengkap agar dapat dijadikan sebagai referensi belajar menjelang ujian PPG.

Dilansir dari kanal Youtube Guru Kreatif 4.0 pada 24 Agustus 2022, simak pembahasan soal pretest PPG tes potensi akademik penalaran kritis disertai pembahasan berikut ini:

Baca Juga: Latihan Soal Pretest PPG Bimbingan Konseling Tahun 2022 untuk Sertifikasi Guru BK

1. Semua radio memakai baterai…

Sebagian radio tidak memiliki antena panjang

A. Ada radio yang tidak memiliki baterai, memakai antena panjang

B. Ada radio yang tidak memakai antena panjang, tidak memakai baterai

C. Ada radio yang tidak memakai antena panjang, tidak memakai baterai

D. Ada radio yang tidak memakai baterai, tidak memakai antena panjang

E. Ada radio yang tidak memakai antena panjang memakai baterai

Baca Juga: Latihan Soal Substantif PPG Prajabatan Tahun 2022 Terbaru dengan Pembahasan Lengkap

Jawaban: E

Pembahasan: Tes penalaran analitik merupakan salah satu bentuk tes yang akan menguji kemampuan peserta dalam menganalisis suatu informasi

2. Kejujuran Sastro tidak sebaik Denny. Terkadang Milea kurang jujur, tapi sesungguhnya dia masih lebih jujur daripada Rangga. Benny lebih suka berbohong daripada Hasan.

Denny cukup jujur, tapi secara umum Milea lebih jujur daripada Denny. Dan Indah sama jujurnya dengan Kinan.

Denny lebih jujur daripada Hasan dan Kinan. Siapakah di antara mereka yang paling jujur?

A. Kinan

B. Hasan

C. Indah

D. Denny

E. Milea

Baca Juga: Latihan Soal Pretest PPG Semua Guru Minat Bakat Tahun 2022 Lengkap dengan Pembahasan

Jawaban: E

Pembahasan: Milea adalah sosok yang paling jujur di antara yang lain

3. Meja A yang bentuknya bundar diisi oleh 8 orang yang duduk mengelilingi meja A tersebut. 8 orang tersebut adalah Angga, Bagus, Cicik, Deni, Erfin, Fery, Gagas, dan Hendra. Berikut ini penempatan posisi mereka:

Erfin duduk berseberangan dengan Angga

Fery duduknya diantara Hendra dan Cicik

Cicik dan Deni duduknya tepat berhadapan

Hendra duduknya 2 kursi terpisah dari Angga

Gagas duduknya diantara Bagus dan Deni

Dari gambaran di atas, siapakah yang duduk di samping Angga?

Baca Juga: Soal Tes Substansif PPG Prajabatan Tahun 2022, Plus Kunci Jawaban Lengkap Terbaru

A. Bagus dan Deni

B. Fery dan Gagas

C. Bagus dan Cicik

D. Hendra dan Deni

E. Hendra dan Cicik

Jawaban: C

Pembahasan: Yang duduk di samping Angga adalah Bagus dan Cicik

Demikian latihan soal Pretest PPG tahun 2022 tes potensi akademik untuk calon guru yang disertai pembahasan lengkap. Semoga bermanfaat dan sukses ujiannya.***

Disclaimer: Artikel ini hanya berisi pembahasan latihan soal PPG untuk referensi belajar. Pembahasan latihan soal dalam artikel ini tidak bersifat mutlak, sehingga tidak menjamin kebenaran jawaban.

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler