Pembahasan Prakarya Kelas 11 SMA Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap

9 Agustus 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi pembahasan contoh soal latihan pembahasan pelajaran Pendidikan Prakarya kelas 11 SMA Semester 2. /Pexels/Abhilash Sahoo

RINGTIMES BALI – Berikut contoh soal latihan pembahasan pelajaran Pendidikan Prakarya kelas 11 SMA dengan tema Pendidikan Prakarya semester 2.

 

Adanya pembahasan pelajaran Pendidikan Prakarya semester 2 kelas 11 SMA halaman 1 dan 13 ini diharapkan bisa membantu adik-adik mendalami materi dan dengan mudah untuk di pelajari.

Dilansir dari buku Kemendikbud Kurikulum Merdeka, berikut ini pembahasan dipandu oleh Kunti Nur Afifah, alumni UMM.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 92,93,94. Tabel 2.8 Fragmentasi dan Regenerasi Planaria, Lengkap 2022

 

Soal 1.

Coba jelaskan tujuan dari menganalisis peluang usaha?

Jawaban : Menganalisis peluang usaha bertujuan untuk mencari dan melaksanakan kegiatan usaha yang menguntungkan.

Soal 2.

Sebutkan faktor-faktor yang menjadi dasar untuk melakukan peluang usaha?

Jawaban : Faktor keuntungan Faktor penguasaan teknis Faktor pemasaran Faktor bahan baku Faktor tenaga kerja Faktor modal Faktor risiko Faktor persaingan Faktor fasilitas dan kemudahan dan Faktor manajemen.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka Halaman 74, Aktivitas 2.8 Benda yang Mengapung dan Tenggelam

Soal 3.

Sebelum memulai usaha apa yang harus diperhatikan dalam berwirausaha?

Jawaban : 1 . Jenis usaha kerajinan yang sesuai dengan hasrat dan minat.

2  Jenis usaha kerajinan yang benar-benar akan membawa suatu keuntungan.

3 Jenis usaha kerajinan yang mudah mengurus dan mengerjakannya.

4 Jenis usaha kerajinan yang mudah memeliharanya.

5 Jenis usaha kerajinan yang produknya disenangi dan dibutuhkan konsumen.

6 Jenis usaha kerajinan yang bahan bakunya mudah didapat.

7 Jenis usaha kerajinan yang mendapat dukungan serta perlindungan pemerintah.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 76-77 Tabel 2.6 Perkecambahan pada Tumbuhan, Lengkap 2022

Soal 4.

Faktor-faktor sumber daya yang pendukung keberhasilan usaha produk kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun ruang adalah?

Jawaban : Faktor Manusia Faktor Keuangan Faktor Organisasi Faktor Perencanaan Faktor Mengatur Usaha Faktor Pemasaran dan Faktor Administrasi.

Soal 5.

Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan Izin Usaha?

Jawaban : Izin usaha adalah alat untuk membina, mengarahkan, mengawasi dan melindungi pengelolaan usaha.

Desclaimer: Konten ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.*** 

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler