Pembahasan Materi Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 12 SMA Kurikulum 2013 Semester 2

11 Agustus 2022, 21:50 WIB
Ilustrasi pembahasan materi Prakarya dan Kewirausahaan kelas 12 SMA dengan tema Pendidikan Prakarya dan Kewirausahaan semester 2. /PEXELS/Jessica Lewis Creative

RINGTIMES BALI – Halo semua adik-adik berikut pembahasan materi Prakarya dan Kewirausahaan kelas 12 SMA dengan tema Pendidikan Prakarya dan Kewirausahaan semester 2 mulai dari nomer 1 sampai 13 kurikulum 2013 terlengkap Semester 2.

 

Adanya pembahasan materi Prakarya dan Kewirausahaan semester 2 kelas 11 SMA halaman 1 dan 13 ini diharapkan bisa membantu adik-adik mendalami materi dan dengan mudah untuk di pelajari.

Dilansir dari buku Kemendikbud berikut pembahasan materi Prakarya dan Kewirausahaan semester 2 kelas 11 SMA dipandu oleh Kunti Nur Afifah, alumni UMM.

Baca Juga: Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 38 39, Kalimat Definisi dan Kalimat Deskripsi

 

Soal 1.

Coba jelaskan hukum ekonomi dasar hubungan antara ketersediaan barang di pasar (supply) dengan permintaan pembeli (demand)?

Jawaban : Hukum ekonomi dasar menjelaskan bahwa terdapat hubungan antara ketersediaan barang di pasar dengan permintaan pembeli Titik temu antara permintaan dan pengadaan adalah penetapan harga jual produk.

Soal 2.

Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan market ?

Jawaban : Market adalah pasar sasaran dari produk yang dihasilkan oleh suatu usaha. Pengetahuan tentang pasar sasaran menjadi salah satu kunci penting untuk keberhasilkan suatu usaha.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 20, Nama Selat dan Negara yang Dilewati Rute Pelayaran Dunia

Soal 3.

Coba jelaskan a papa yang disebut dengan money (uang) ?

Jawaban : Money merupakan dana yang menjadi modal usaha, perputaran uang melalui pengeluaran dan pemasukan yang terjadi dalam usaha tersebut.

Soal 4.

Apa yang dimaksud dengan pasar sasaran ?

Jawaban : Pasar sasaran adalah kelompok pasar atau konsumen yang ditargetkan untuk membeli suatu produk.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 90, Observing and Asking Questions Dayu Went To Udin’s House

Soal 5.

Jelaskan tujuan dari pasar sasaran ?

Jawaban : Tujuan Penetapan pasar sasaran adalah untuk suatu produk sangat penting dilakukan agar produk yang akan dibuat sesuai dengan pasar yang akan dituju.

Desclaimer: Konten ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

 

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler