Soal UTS PTS IPA Kelas 7 Semester 2 Full Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru 2022

26 Juli 2022, 13:15 WIB
Ilustrasi soal UTS PTS mata pelajaran IPA kelas 7 SMP MTs semester 2 tahun 2022, full kunci jawaban dan pembahasan terbaru. /PEXELS/Jessica Lewis Creative

RINGTIMES BALI – Artikel berikut membahas soal UTS PTS mata pelajaran IPA kelas 7 SMP MTs semester 2 tahun 2022, full kunci jawaban dan pembahasan terbaru 2022.

Pada kunci jawaban soal UTS PTS IPA berikut dilengkapi dengan pembahasan yang diharapkan dapat membantu siswa dalam memahami materi.

Bahasan soal UTS PTS IPA kelas 7 SMP MTs berikut ini dapat dijadikan sebagai referensi belajar dan evaluasi belajar siswa sebelum menghadapi penilaian akhir tahun.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 46 47 48 49, Latihan 1.4 Pangkat Nol, Pangkat Negatif Bagian 2

Mengacu pada Buku Elektronik IPA kelas 7 SMP MTs Edisi Revisi 2017 yang disusun oleh Dr. Wahono Widodo, M.Si dkk, simak pembahasan soal UTS PTS IPA yang dilansir dari kanal Youtube Jagat Edukasi pada 26 Juli 2022 berikut ini:

1. Lingkungan dibedakan menjadi 2, yaitu lingkungan biotik dan lingkungan abiotik. Lingkungan abiotik merupakan lingkungan yang…

A. Terdiri atas air, udara, dan tanah

B. Sebagai habitat, flora, dan fauna

C. Disusun produsen, konsumen, dan pengurai

D. Menunjang manusia dan aktivitasnya

Jawaban: C

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 46 47 48 49, Latihan 1.4 Pangkat Nol, Pangkat Negatif Bagian 1

Pembahasan: Lingkungan abiotik adalah seluruh benda mati yang tidak bernyawa, namun memiliki manfaat atau pengaruh yang sangat berpengaruh bagi makhluk hidup

2. Jika di sawah terdapat seekor burung, tigas petani, 15 ekor belalang, 6 ekor katak, 2 ekor ular, dan ada sinar matahari, maka yang disebut individu adalah…

A. 1 ekor burung

B. 15 ekor belalang

C. 6 ekor katak

D. 2 ekor ular

Jawaban: A

Pembahasan: Individu merupakan entitas terkecil dari suatu ekosistem atau komunitas

3. Jika suatu ekosistem air tawar tercemar insektisida kadar terbesar penimbunan bahan pencemar akan terdapat pada..

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 9-62 Bab 1 Perpangkatan dan Bentuk Akar Full Pembahasan K13 2022

A. Air tawar

B. Ikan kecil

C. Fitoplankton

D. Ikan besar

Jawaban: D

Pembahasan: Karena ikan besar mengkonsumsi banyak makanan di dalam air sehingga berpotensi paling banyak terkena pencemaran

4. Bila kadar karbindioksida dalam suatu ekosistem menurun, maka organisme yang pertama kali menerima dampak negatifnya adalah…

A. Karnivor

B. Herbivor

C. Konsumen

D. Produsen

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 76 Ayo Kita Amati, Persamaan Kuadrat, Diskriminan, dan Selesaian

Jawaban: D

Pembahasan: Pada rantai makanan, produsen merupakan organisme yang mampu membuat makanannya sendiri

5. Adaptasi tumbuhan terhadap lingkungannya dengan cara menekan pertumbuhan daun, tetapi memacu pertumbuhan akar tedapat pada habitat…

A. Hutan basah

B. Padang rumput

C. Gurun

D. Hutan tropis kering

Jawaban: C

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 39, Novel Sejarah Kemelut di Majapahit

Pembahasan: Ekosistem gurun adalah padang pasir bisa dikatakan sebagai interaksi makhluk hidup yang berada di lingkungan padang pasir

Demikian soal UTS PTS IPA kelas 7 SMP MTs semester 2 tahun 2022, full kunci jawaban dan pembahasan. Semoga bermanfaat bagi pembelajaran siswa.

Disclaimer: Kunci jawaban soal ini bersifat terbuka, tidak bersifat mengikat, sehingga tidak ada jaminan mutlak mengenai kebenaran jawaban. Adik-adik dapat melakukan eksplorasi sendiri dengan bantuan pengajar.***

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler