Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 21 Kegiatan 1.9 Peristiwa Manakah yang Layak Diberitakan

13 Juli 2022, 21:40 WIB
Adik-adik, inilah kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 21 kegiatan 1.9 peristiwa manakah yang layak diberitakan /Buku Bahasa Indonesia Kelas 8/buku.kemendikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Halo adik-adik berikut ini kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 21 kegiatan 1.9.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 21, yaitu materi Kegiatan 1.9 mengenai peristiwa yang layak diberitakan.

Adanya kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 21 ini diharapkan bisa membantu adik-adik mendalami materi.

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 72 Tugas Bab 2 Mempelajari Teks Eksplanasi

Dilansir dari buku Kemendikbud berikut ini kunci jawaban lengkap oleh Muhammad Khusaini,S.Pd., alumni Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia UNEJ.

Kegiatan 1.9

A. Peristiwa manakah yang layak diberitakan? Susunlah dari yang terpenting ke yang kurang penting dengan membubuhkan nomor pada kotak yang tersedia!

Jawaban:

Nama peristiwa dan urutan yang tepat:

1. Letusan gunung berapi

2. Pemilihan presiden dan wakil presiden

3. Kecelakaan lalu lintas

4. Meninggalnya seorang penarik becak

5. Memancing ikan lele

Baca Juga: Letak Astronomis Brunei Darussalam IPS Kelas 8 Halaman 6 Bab 1 Aktivitas Individu, Kunci Jawaban Kegiatan 2

B. Misalnya, kamu akan membuat berita tentang pementasan drama yang dilakukan oleh kelompok teater di sekolah. Bagaimana pertanyaan-pertanyaan yang akan kamu ajukan kepada pemimpin dan anggota teater tersebut?

Jawaban:

Kata tanya dan pertanyaan alternatif:

1. Apa

Apa saja yang dibutuhkan dan ditampilkan dalam pementasan drama tersebut?

2. Siapa

Siapa saja yang memerankan drama teater tersebut?

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 53 Ayo Kita Cari Tahu, Carilah Contoh Gerak Endonom yang Lain

3. Kapan

Kapan pertunjukan drama teater itu dilaksanakan?

4. Di mana

Dimana tempat pertunjukan pementasan drama teater tersebut?

5. Mengapa

Mengapa memilih memerankan drama teater tersebut? Berikan alasanmu!

6. Bagaimana

Bagaimana watak setiap tokoh dalam pementasan drama teater tersebut?

Demikian kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 21 kegiatan 1.9, semoga bermanfaat.

Disclaimer: Konten ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Kemendikbud

Tags

Terkini

Terpopuler