Kunci Jawaban Prakarya Kelas 9 Halaman 6, Observasi Kerajinan Bahan Keras Nusantara

6 Juli 2022, 15:18 WIB
Simak kunci jawaban Prakarya kelas 9 halaman 6 berikut tentang observasi kerajinan bahan keras nusantara, simak selengkapnya /Buku Prakarya Kelas 9/buku.kemendikbud.go.id

RINGTIMES BALI – Halo adik-adik berikut ini kunci jawaban Prakarya kelas 9 halaman 6 Lembar Kerja-1 tentang observasi kerajinan bahan keras nusantara.

Berikut kunci jawaban Prakarya kelas 9 halaman 6, yaitu materi observasi kerajinan bahan keras nusantara.

Adanya kunci jawaban Prakarya kelas 9 halaman 6 ini diharapkan bisa membantu adik-adik mendalami materi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Prakarya Kelas 9 Halaman 65, Nama Peralatan Instalasi Listrik dan Fungsinya

Dilansir dari buku Kemendikbud, berikut ini kunci jawaban lengkap dipandu penulis buku, Dewi Sri Handayani Nuswantari, S.Pd., dkk.

Lembar Kerja-1

Observasi Kerajinan Bahan Keras Nusantara

- Jenis kerajinan: rotan

Daerah asal: Kalimantan

Bentuk: kuat dan lentur

Warna: coklat

Tekstur: permukaannya halus namun mudah patah setelah kering

Ragam hias: meja, kursi, almari, tempat makanan, dan keranjang.

Perbedaan yang menonjol: rotan jenis ini memiliki ukuran pitrit sehingga bersifat lebih lunak dan dapat dibentuk menjadi aneka kerajinan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 19, 20, 21 Subtema 1 Pembelajaran 2 Tumbuhan Sahabatku

- Jenis kerajinan: kaca serat fiberglass

Daerah asal: Bandung dan Jombang

Bentuk: resin dan fiberglass dalam bentuk chopped strand

Warna: bening

Tekstur: kuat dan tahan korosi

Ragam hias: mobil dan bangunan kapal

Perbedaan yang menonjol: campuran fiberglass yang digunakan

- Jenis kerajinan: batu

Daerah asal: Kalimantan

Bentuk: beraneka ragam

Warna: beraneka warna

Tekstur: keras

Ragam hias: cincin, gelang, liontin

Perbedaan yang menonjol: warna yang berbeda karena memiliki peristiwa kimia dan fisik yang berbeda.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 38 Ayo Kita Selesaikan, Mengangkat Kursi dengan Menggunakan Tangan Kanan

- Jenis kerajinan: kayu

Daerah asal: Jati dan Jepara

Bentuk: dibentuk menjadi berbagai macam benda seperti almari, meja, kursi

Warna: coklat dan tergantung jenis kayu

Tekstur: halus

Ragam hias: menyerupai bentuk tanaman

Perbedaan yang menonjol: setiap daerah memiliki ciri khas ukiran yang berbeda.

Demikian kunci jawaban Prakarya kelas 9 halaman 6 Lembar Kerja-1 tentang observasi kerajinan bahan keras nusantara, semoga bermanfaat.

Desclaimer: Konten ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: Buku Kemendikbud

Tags

Terkini

Terpopuler