Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 37, Contoh Cara Persuasi Berdasarkan Etika, Emosi, dan Logika

5 Juli 2022, 08:30 WIB
Kunci jawaban untuk mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 9 halaman 37 /Buku paket bahasa Indonesia kelas 9/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Berikut kunci jawaban untuk mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 9 halaman 37.

Kunci jawaban bahasa Indonesia kelas 9 halaman 37 ini membahas mengenai contoh cara persuasi berdasarkan etika, emosi, dan logika.

Sebelum menuju kunci jawaban, buka terlebih dahulu buku paket bahasa Indonesia kelas 9 milik kalian dan amati soal di halaman 37 dengan seksama.

Sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik dan dipandu oleh alumni Sastra Indonesia UNEJ, Suci Annisa Caroline, berikut ini adalah kunci jawaban bahasa Indonesia kelas 9 halaman 37.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 28, Teks Laporan dari Percobaan Membuat Pelangi

Dalam kehidupan sehari-hari, kita pasti mengenal istilah etika, emosi, dan logika.

Etika bisa diartikan sebagai segala sesuatu yang diukur berdasarkan kesesuaiannya dengan norma-norma yang berlaku.

Sedangkan emosi adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan penilaian pribadi berdasarkan perasaan.

Sementara itu untuk logika adalah keputusan yang dibuat berdasarkan dari pertimbangan obyektif dan terukur.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 25, Latihan Kebahasaan

Ketiga hal ini tentunya memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing.

Di bawah ini adalah tiga contoh teks persuasi beserta jawaban tentang macam-macam jenisnya dari teks tersebut.

Kegiatan 2: Mengidentifikasi Cara-cara Memersuasi

Tentukan mana contoh cara persuasi berdasarkan etika, emosi, dan logika!

1. Coba pikirkan jutaan hewan yang kehilangan rumahnya setiap hari akibat pohon yang ditebang.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 30, Mengapa Cairan Ketuban Amnion dapat Membantu Proses Kelahiran

Jika daur ulang berkelanjutan, kita dapat menyelamatkan banyak hutan yang indah.

Jawaban: teks tersebut adalah cara persuasi dengan menggunakan emosi.

2. Kita paham bahwa cadangan sumber daya alami kita terbatas.

Kita dapat memperpanjang cadangan kita dengan daur ulang.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 13 Tugas Mandiri 1.2, Merajut Keberagaman di Kampung Pancasila

Jawaban: teks tersebut adalah cara persuasi berdasarkan dengan logika.

3. Daur ulang adalah benar yang kita lakukan.

Memubazirkan sumber daya kita yang terbatas sama dengan mencuri hak anak cucu kita di masa depan, ini tidak bermoral.

Jawaban: teks tersebut adalah cara persuasi berdasarkan dengan etika.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 47, 48, 49 Uji Kompetensi 1 Sistem Reproduksi Manusia

Itulah kunci jawaban untuk mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 9 halaman 37 mengenai contoh cara persuasi berdasarkan etika, emosi, dan logika.

Disclaimer: artikel tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Sekolah Elektronik

Tags

Terkini

Terpopuler