Soal PAT Matematika Kelas 5 Semester Genap K13 Disertai Kunci Jawaban, Prediksi Terbaru 2022

30 Mei 2022, 16:24 WIB
Ilustrasi kunci jawaban PAT Matematika kelas 5. /pixabay.com/

RINGTIMES BALI – Salam Semangat Belajar! Adik-adik, inilah latihan soal PAT Matematika Kelas 5 SD MI semester 2 tahun 2022 disertai dengan kunci jawaban, full prediksi terbaru.

Pelajarilah soal PAT Matematika kelas 5 SD MI semester 2 dan kunci jawaban lengkap dengan pembahasan-pembahasan soal sesuai kisi-kisi dan prediksi terbaru.

Pembahasan dan kunci jawaban soal PAT Matematika kelas 5 SD MI dipaparkan disetiap soal yang dapat adik-adik pahami dengan mudah untuk persiapan ujian kenaikan kelas (UKK).

Baca Juga: Kunci Jawaban Tematik Kelas 5 SD MI Tema 9 Halaman 85, Makna Penting Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia

Simak latihan soal PAS PAT PAI Kelas 5 SD MI semester 2 tahun 2022 disertai kunci jawaban yang dipandu oleh Tutor Seekor Lebar sebagai berikut:

Pembahasan soal nomor 1-10 bisa dicek DISINI

11) Pengumpulan data dengan pengamatan langsung pada objek yang diteliti disebut…

(a) studi kasus

(b) observasi

(c) wawancara

(d) kajian pustaka

Pembahasan: Pengumpulan data dengan pengamatan langsung pada objek yang diteliti disebut observasi.

Jawaban: B

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 1 Kelas 5 SD MI Halaman 74, 75 Subtema 2, Ayo Renungkan, Kerja Sama dengan Orang Tua

12) Daftar nilai siswa

70        80        80        90        70

100      60        70        80        70

Siswa yang mendapat nilai 80 ada… anak

(a) 2

(b) 3

(c) 4

(d) 5

Pembahasan: Siswa yang mendapat nilai 80 ada 3 anak

Jawaban: B

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 1 Kelas 5 SD MI Halaman 63 Subtema 2, Amatilah Gambar di Atas

13) Berikut tabel jenis hewan yang diperternakan pak Amin

Jenis hewan

Jumlah

Ayam

40

Kambing

20

Sapi

10

Bebek

30

Berdasarkan tabel di atas jenis hewan yang paling banyak dipelihara pak Amin adalah…

(a) Ayam

(b) Kambing

(c) Sapi

(d) Bebek

Pembahasan: jenis hewan yang paling banyak dipelihara pak Amin adalah Ayam.

Jawaban: A

Baca Juga: Kunci Jawaban Tematik Kelas 5 SD MI Tema 9 Halaman 37, Mengidentifikasi Sifat Campuran

14) Daftar pengunjung perpustakaan dalam seminggu terakhir

Senin

Selasa

Rabu

Kamis

Jumat

Sabtu

36

48

55

45

32

66

Banyak pengunjung hari Selasa, Kamis, dan Jum’at adalah…

(a) 93

(b) 103

(c) 125

(d) 148

Pembahasan: Banyak pengunjung hari Selasa, Kamis, dan Jum’at = 48 + 45 + 32 = 125

Jawaban: C

Baca Juga: Soal PAT UKK Kelas 5 Tema 9 Benda-benda di Sekitarku, Dilengkapi Pembahasan TA 2022 Part 2

15) Berikut hasil penjualan ikan yang disaikan dalam diagram!

Adik-adik, simaklah latihan soal PAT Matematika Kelas 5 SD MI semester 2 tahun 2022 disertai dengan kunci jawaban, full prediksi terbaru. Tangkapan layar kanal YouTube Seekor Lebah

Selisih hasil penjualan pada bulan Januari dan Maret adalah…

(a) 15

(b) 20

(c) 25

(d) 30

Pembahasan: Selisih hasil penjualan pada bulan Januari dan Maret = 60 – 45 = 15

Jawaban: A

Baca Juga: Soal PAS PAT PAI Kelas 5 SD MI Semester 2 Tahun 2022 Disertai Kunci Jawaban, Prediksi Terlengkap

16) Berikut adalah tabel pegawai di PT Humani berdasarkan umur.

Umur

Jumlah

16 – 20

12

21 – 25

15

26 – 30

18

31 – 35

22

36 – 40

8

41 – 45

5

Jumlah pegawai yang berumur 21 – 35 adalah…

(a) 33

(b) 45

(c) 55

(d) 63

Pembahasan: Jumlah pegawai yang berumur 21 – 35 adalah 15 + 18 + 22 = 55

Jawaban: C

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PAT UKK IPS Kelas 5 Semester 2 Essay Kurikulum 2013

17) Banyak penjualan pada bulan Februari dan Mei adalah…

Adik-adik, simaklah latihan soal PAT Matematika Kelas 5 SD MI semester 2 tahun 2022 disertai dengan kunci jawaban, full prediksi terbaru. Tangkapan layar kanal YouTube Seekor Lebah

(a) 80

(b) 90

(c) 100

(d) 110

Pembahasan: Banyak penjualan = Februari + Mei

= (3 x 10) + (6 x 10)

= 30 + 60

= 90

Jawaban: B

Baca Juga: Soal UAS PAS PKN Tema 9 Kelas 5 Semester 2 Tahun 2022 Sesuai Kisi-kisi Beserta Jawaban

Itulah latihan soal PAS PAT PAI kelas 5 SD MI semester 2 disertai kunci jawaban untuk persiapan ujian kenaikan kelas tahun 2022. Semoga Bermanfaat.

~Selamat Ujian~

Disclaimer:

1.Konten ini disajikan dan dibuat bertujuan agar dapat membantu dan memberikan referensi bagi adik-adik untuk persiapan UAS PAS PAT UKK.

2.Kunci jawaban dan pembahasan ini bersifat terbuka, siswa dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.

3.Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

 

Editor: Annisa Fadilla

Tags

Terkini

Terpopuler