Soal UAS PAS Kimia Kelas 10 SMA Semester 2 Plus Pembahasan Part 5

23 Mei 2022, 19:32 WIB
Ilustrasi kimia. Inilah soal UAS PAS Kimia Kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan part 5 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar. /

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan soal UAS PAS Kimia kelas 10 SMA semester 2 plus pembahasan part 5 untuk membantu adik-adik belajar sebelum menghadapi ujian sesungguhnya.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap soal UAS PAS Kimia kelas 10 SMA semester 2 plus pembahasan part 5.

Soal UAS PAS Kimia kelas 10 SMA semester 2 plus pembahasan part 5 bisa dijadikan referensi dalam belajar.

Baca Juga: Soal UAS PAS Kimia Kelas 10 SMA Semester 2 Plus Pembahasan Part 4

Berikut merupakan soal UAS PAS Kimia kelas 10 SMA semester 2 plus pembahasan part 5 yang diunggah oleh Febi Miyenti sesuai dengan bank soal kemdikbud.go.id

1.Hasil reduksi pada reaksi Cl2 + H2O ---> HCl + HOCl adalah….

A.Cl2

B.HCl

C.HOCl

D.H2O

E.HCl dan HOCl

Jawaban : B

Jawaban yang paling tepat diantara kelima pilihan diatas adalah pilihan B diaman reduksi zat diatas menghasilkan HCL.

2.Perubahan bilangan oksidasi atom Mn pada reaksi : MnO2 + HCl ---> MnCl2 + H2O + Cl2 adalah……….

A.+4 menjadi +2

B.+4 menjadi +6

C.tetap, tidak berubah

D.+2 menjadi +4

E.0 menjadi +2

Jawaban ; A

Tahap 1 :

Tentukan terlebih dahulu biloks Mn dalam MnO₂ :

Biloks Mn dalam MnO₂ 

biloks O = -2

aturan biloks : 

biloks MnO₂ = 0 

biloks Mn + (2 × biloks O) = 0 

biloks Mn + (2 × (-2)) = 0 

biloks Mn + (-4) = 0 

biloks Mn = +4 

Tahap 2 :

Selanjutnya tentukan biloks Mn dalam MnCl₂ :

Biloks Mn dalam MnCl₂

biloks Cl = -1         (Golongan VIIA)

biloks MnCl₂ = 0 

biloks Mn + (2 × biloks Cl) = 0 

biloks Mn + (2 × (-1)) = 0 

biloks Mn + (-2) = 0 

biloks Mn = +2 

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 167 Uji Kompetensi 6.3, Pasal-pasal dalam UUD NRI Tahun 1945

3.Koefisien dari reaksi MnO2 + HCl → MnCl2 + H2O + Cl2 secara berturut-turut dari kiri ke kanan adalah ...

A.1, 2, 4, 2, 1

B.1, 2, 2, 2, 1

C.1, 4, 1, 2, 1

D.2, 1, 4, 2, 1

E.2, 4, 2, 4, 1

Jawaban : D

Koefisien dari reaksi mno2 + hcl → mncl2 + h2o + cl2 secara berturut-turut dari kiri ke kanan adalah 2, 1, 4, 2, 1.

4.ZnS + O2 → ZnO + SO2. Setelah persamaan reaksi disetarakan, koefisien reaksi dari kiri ke kanan berturut-turut adalah ...

A.2, 3, 2, 2

B.2, 2, 3, 2

C.1, 3, 1, 1

D.2, 3, 2, 1

E.1, 1, 2, 1

Jawaban : A

zns + o2 → zno + so2. setelah persamaan reaksi disetarakan, koefisien reaksi dari kiri ke kanan berturut-turut adalah 2, 3, 2, 2.

Baca Juga: Soal UAS UKK PAT PAS Bahasa Bali Kelas 3 SD TA 2022 Beserta Kunci Jawaban Part 3

5.Untuk reaksi :

aFeS2 + bO2 → cFe2O3 + dSO2

Koefien reaksi beturut-turut adalah ………

A.4, 2, 2, 8

B.2, 4, 11, 8

C.4, 11, 2, 8

D.8, 2, 4, 11

E.11, 4, 8, 2

Jawaban : c

Reaksi yang sudah setara adalah:

4FeS2 + 11O2 → 2Fe2O3 + 8SO2

Sehingga semua atom pada sisi kiri dan kanan memiliki jumlah yang sama.

Koefisien a, b dan d berturut – turut adalah 4, 11, 2, 8.

Baca Juga: Soal UAS UKK PAT PAS Bahasa Bali Kelas 3 SD TA 2022 Beserta Kunci Jawaban Part 2

Itulah soal UAS PAS Kimia kelas 10 SMA semester 2 plus pembahasan part 5.

Soal ini untuk memperluas pengetahuan adik-adik jadi berlajarlah dengan giat agar memperoleh nilai yang diharapkan.

Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Annisa Fadilla

Tags

Terkini

Terpopuler