Soal UAS PAS Ekonomi Kelas 11 SMA Semester 2 Plus Jawaban dan Pembahasan Part 4

21 Mei 2022, 13:14 WIB
Ilustrasi ekonomi. Inilah soal UAS PAS Ekonomi Kelas 11 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan part 4 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar. /

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan soal UAS PAS Ekonomi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 4 untuk membantu adik-adik belajar sebelum menghadapi ujian sesungguhnya.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap soal UAS PAS Ekonomi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 4.

Soal UAS PAS Ekonomi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 4 bisa dijadikan referensi dalam belajar.

Baca Juga: Pembahasan Soal PKN Kelas 11 Halaman 78-79 Tugas Mandiri 3.1 Nama Pakar dan Rumusan Pengertian Hukum

Berikut merupakan soal UAS PAS Ekonomi kelas 10 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 4 yang diunggah oleh Pangas Tuti sesuai dengan bank soal kemdikbud.go.id

1.Alat ukur yang paling tepat digunakan untuk melihat tingkat kedejahteraan penduduk suatu negara disebut.....

A.Pemungutan pajak

B.Pendapatan perseorangan

C.Pendapatan perkapita

D.Kebijakan anggaran

E.APBN dan APBD

Jawaban : C

Pendapatan per kapita adalah besarnya pendapatan rata-rata semua penduduk di suatu negara.

Pendapatan per kapita didapatkan dari hasil pembagian pendapatan nasional suatu negara dengan jumlah penduduk negara tersebut.

2.Belanja pemerintah pusat dalam APBN antara lain.....

A.Dana perimbangan

B.Dana alokasi khusus

C.Dana bagi hasil

D.Subsidi

E.Dana alokasi umum

Jawaban : D

Subsidi adalah bentuk bantuan keuangan yang dibayarkan kepada suatu bisnis atau sektor ekonomi.

3.Retribusi termasuk kedalam jenis.....

A.Pajak langsung

B.Iuran

C.Sumbangan

D.Hibah

E.Pungutan Resmi

Jawaban : D

Beberapa jenis pungutan resmi lainnya selain pajak yang diberlakukan di Indonesia, yaitu retribusi, bea, cukai, dan juga sumbangan.

Baca Juga: Pembahasan Soal PKN Kelas 11 Halaman 129-131 Tugas Mandiri 4.3 Peran Indonesia dalam Perdamaian Dunia

4.Unsur2 pengeluaran anggaran belanja yaitu:

1) Belanja negara

2) Cicilan utang

3) Pembelian kendaraan dinas

4) Bantuan proyek

5) Subsidi daerah otonom

Hal yang termasuk pengeluaran rutin yaitu:

A.1,2 dan 3

B.1,3 dan 4

C.2,3 dan 4

D.1,2 dan 5

E.3,4 dan 5

Jawaban : D

Jawaban yang paling tepat dari semua pilihan diatas adalah pilihann nomor D.

5.APBN merupakan instrumen untuk mengendalikan perekonomian saat terjadinya inflasi atau deflasi.Hal ini menggambarkan fungsi APBN,yaitu.....

A.Alokasi

B.Distribusi

C.Realokasi

D.Stabilisasi

E.Standarisasi

Jawaban : D

Fungsi stabilisasi yaitu APBN berfungsi untuk menjaga keseimbangan antara masyarakat melalui intervensi atau keterlibatan pemerintah guna mencegah inflasi dan deflasi yang tinggi.

Itulah soal UAS PAS Agama Hindu kelas 10 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 4.

Baca Juga: Pembahasan Soal PKN Kelas 11 Halaman 83 Tugas Mandiri 3.2 Kata yang Berkaitan dengan Penggolongan Hukum

Soal ini untuk memperluas pengetahuan adik-adik jadi berlajarlah dengan giat agar memperoleh nilai yang diharapkan.

Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Rian Ade Maulana

Tags

Terkini

Terpopuler