Soal UAS PAS Ekonomi Kelas 10 SMA Semester 2 Plus Kunci Jawaban dan Pembahasan

20 Mei 2022, 21:14 WIB
Ilustrasi soal UAS PAS Ekonomi Kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan yang bisa dijadikan referensi dalam belajar. /

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan soal UAS PAS Ekonomi kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan untuk membantu adik-adik belajar sebelum menghadapi ujian sesungguhnya.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap soal UAS PAS Ekonomi kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan.

Soal UAS PAS Ekonomi kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan bisa dijadikan referensi dalam belajar.

Baca Juga: Soal UAS IPA Kelas 7 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terbaru 2022 Sesuai Kisi-Kisi, Full Pembahasan

Berikut merupakan soal UAS PAS Ekonomi kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan yang diunggah oleh Iskandar sesuai dengan bank soal kemdikbud.go.id

1.Masalah ekonomi terjadi karena ......

A.Kebutuham manusia yang tidak terbatas

B.Sumber daya alam yang terbatas

C.Kebutuham manusia yang tidak terbatas, sedangkan alat pemuasnya terbatas

D.Cara manusia dalam menghabiskan penghasilan

E.Cara memenuhi kebutuhan pokok

Jawaban : C

Kebutuhan yang tak terbatas dan keinginan manusia yang tidak terbatas adalah penyebab dari masalah ekonomi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 340 Uji Kompetensi Semester 2, Rasio Dua Bilangan Cacah adalah 3 : 5

2.Pulpen termasuk ke dalam barang...

A.Modal

B.Jasa

C.Modal dan jasa

D.Bebas

E.Kongkrit

Jawaban : E

Barang konkret: jenis barang yang nyata dan juga berwujud. Barang konkret dapat diamati, dirasakan, dan disentuh oleh indera manusia.

3.Di bawah ini merupakan penyebab kebutuhan manusia yang tidak terbatas, kecuali.....

A.Peningkatan jumlah penduduk           

B.Kemajuan Iptek                       

C.Bertambahnya pengangguran dan kemiskinan

D.Peningkatan taraf hidup

E.Kemajuan tingkat kebudayaan

Baca Juga: Contoh Soal UAS PAS Matematika Kelas 6 Semester 2 2022 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013, Terbaru

Jawaban : C

Bertambahny pengangguran dan kemiskinan membuat manusia tidak bisa memenuhi keinginannya dan ini  bukan penyebab dari masalah ekonomi.

4.Jas hujan akan berguna pada waktu musim hujan. Contoh tersebut sesuai dengan kegunaan.....

A.Hak milik

B.Pelayanan

C.Tempat

D.Waktu

E.Bentuk

Jawaban : D

Kegunaan waktu ( time utility), artinya benda itu memiliki kegunaan apabila dipakai sesuai waktunya. Contoh: Payung digunakan pada saat hujan.

Baca Juga: Soal UAS PAS PAT IPS Tema 9 Kelas 5 Semester 2 Terbaru 2022 Lengkap Kunci Jawaban, Prediksi UKK Part 2

5.Pada saat ini dengan persaingan kerja yang begitu ketat, banyak pekerja mencoba mencari alternatif lain dalam berkendaraan untuk menghindari macet yang sering terjadi.

Untuk itu pemerintah berusaha mewujudkan suatu alat transportasi yang aman, terjangkau, dan nyaman seperti Bus Trans Jakarta (Bus Way) di Jakarta.

Hal ini peluang bagi produsen untuk memecahkan masalah yang tepat …

A.Barang apa yang dapat diproduksi

B.Bagaimana cara memproduksi

C.Untuk siapa barang diproduksi

D.Di mana pengguna memanfaatkan

Jawaban : A

Jawaban yang paling tepat diantara semua pilihan diatas adalah pilihan A.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 218, Ciri Isi dan Bahasa Koda pada Fabel

Itulah soal UAS PAS Agama Hindu kelas 10 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan.

Disclaimer: Soal ini untuk memperluas pengetahuan adik-adik jadi berlajarlah dengan giat agar memperoleh nilai yang diharapkan.

Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler