Soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Semester 2 Plus Kunci Jawaban dan Pembahasan

19 Mei 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi Belajar. Inilah soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 4  SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan singkat yang bisa dijadikan referensi. /Buku Kemendikbud

INGTIMES BALI – Berikut ini merupakan soal UAS PAS Bahasa Indonesia kelas 4 SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan untuk membantu adik-adik belajar sebelum menghadapi ujian sesungguhnya.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap soal UAS PAS Bahasa Indonesia kelas 4 SD semeseter 2 plus kunci jawaban dan pembahasan.

Soal UAS PAS Bahasa Indonesia kelas 4 SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan bisa dijadikan referensi dalam belajar.

Baca Juga: Soal UAS PAS PAT IPS Tema 9 Kelas 5 Semester 2 Terbaru 2022 dengan Kunci Jawaban, Prediksi UKK Part 1

Berikut merupakan soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan  yang diunggah oleh Mudlofir Jmbr sesuai dengan bank soal kemdikbud.go.id.

1.Perhatian petunjuk berikut!

Petunjukk menyalakan televisi

1.Tekan tombol nomor remote kontrol!

2.Tekan tombol main power!

3.Indikator power atau stanby akan berwarna merah.

4.Hubungkan kabel daya listrik pesawat tv ke stopkontak!

5.Selamat menonton!

Urutan petunjuk menyalakan televisi yang tepat adalah …

A.(4), (2), (3), (1), (5)

B.(1), (4), (2), (3), (5)

C.(5), (3), (1), (2), (4)

D.(2), (3), (1), (5), (4)

Jawaban:A

Pembahasan: urutan yang paling dan benar adalah Jawaban A

2.Suatu topik yang dibahas dalam suatu teks dinamakan ….

A.Gagasan pokok

B.Gagasan pendukung

C.Informasi pendukung

D.Informasi penjelas

Jawaban:A

Pembahasan: Gagasan pokok adalah gagasan yang menjadi dasar pengembangan sebuah paragraf.

Baca Juga: Soal UAS PAS PAT IPS Tema 8 Kelas 5 Semester 2 Terbaru 2022 dengan Kunci Jawaban, Prediksi UKK Part 1

3.Informasi tambahan pada suatu teks paragraf dinamakan …

A.Gagasan pendukung

B.Gagasan pokok

C.Isi cerita

D.Pikiran utama

Jawaban:A

Pembahasan:Gagasan pendukung adalah ide untuk menjelaskan secara mendetail dari ide-ide yang diberikan oleh gagasan pokok

4.Nama lain dari gagasan pokok yang terdapat dalam teks bacaan adalah ….

A.Pikiran utama

B.Pikiran penjelas

C.Gagasan pendukung

D.Informasi tambahan

Jawaban:A

Pembahasan:Pikiran utama adalah gagasan pokok yang berisi inti sebagai dasar di dalam suatu paragraf

5.Dalam suatu paragraf terdapat … gagasan pokok

A.Satu

B.Dua

C.Tiga

D.Empat

Jawaban:A

Pembahasan: dalam suatu paragraf pasti terdapat satu gagasan pokok

Itulah soal UAS  Indonesia kelas 4 SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan

Disclaimer: Soal ini untuk memperluas pengetahuan adik-adik jadi berlajarlah dengan giat agar memperoleh nilai yang diharapkan.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 263, Aktivitas Kelompok: Kesinambungan Sejarah Masa Hindu-Buddha dan Islam

Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Rian Ade Maulana

Tags

Terkini

Terpopuler