Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 134, Kalimat Utama dan Ide Pokok Paragraf Teks Manggis

1 Mei 2022, 20:18 WIB
Ide pokok paragraf dalam teks manggis untuk kunci jawaban bahasa Indonesia kelas 7 halaman 134 /Pexels.com /Ylanite Koppens

RINGTIMES BALI - Simak pembahasan soal Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 134 kurikulum 2013 berikut.

Pada artikel ini dibahas soal Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 134 tentang materi ide pokok paragraf teks Manggis.

Pembahasan soal dan kunci jawaban ini diharapkan bisa menjadi bahan evaluasi dan referensi siswa dalam belajar.

Baca Juga: Download Lagu Monster - Shawn Mendes feat Justin Bieber MP3 MP4, Beserta Lirik, Sekali Klik

Berikut kunci jawaban dari Hairani Sains sesuai materi Buku Paket Bahasa Indonesia kelas VII Kemdikbud dengan pembahasan dipandu alumni Pendidikan Bahasa dan Sastra UNEJ, Shofia Faridatuz Zahra, S. Pd :

Latihan 1.1

A. Apa yang dibahas pada teks tersebut?Jawaban :

Pada teks dibahas mengenai informasi tentang buah Manggis yaitu informasi tentang Manggis secara umum, ciri khusus dan daun Manggis, ciri khusus bunga manggis dan manfaat bunga Manggis.

B. Apa saja bagian-bagian yang diperinci? Tuliskan ide pokok paragraf nya!

Baca Juga: Download Lagu Honest - Justin Bieber feat Don Toliver MP3 MP4, Beserta Lirik, Sekali Klik

Jawaban :
Berikut ide pokok dan kalimat utama dari teks tersebut:

Paragraf 1
Kalimat utama : Manggis (Garcinia mangostana. l) merupakan salah satu tanaman buah asli Indonesia.
Ide pokok : tumbuhan manggis

Paragraf 2
Kalimat utama : Pohon dan daun manggis memiliki ciri khas
Ide pokok : ciri khas pohon dan daun manggis

Paragraf 3
Kalimat utama : Manggis juga memiliki ciri khusus pada bunganya
Ide pokok : ciri khusus bunga manggis

Baca Juga: Download Lagu Still Life - BIGBANG MP3 MP4 Mudah dan Gratis

Paragraf 4
Kalimat utama : Buah manggis memiliki beberapa manfaat
Ide pokok : manfaat buah manggis

Paragraf 5
Kalimat utama : Manggis buah asli Indonesia yang khas
Ide pokok : Buah manggis yang khas.

Demikian pembahasan soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 yang diharapkan bisa membantu siswa untuk belajar.

Disclaimer :

- artikel ini dibuat untuk membantu siswa dalam belajar. 

- jawaban dalam artikel ini bersifat terbuka, sehingga siswa bisa mengembangkan jawaban yang lebih baik. 

- artikel ini tidak menjamin kebenaran jawaban 100 persen. ***

Editor: Suci Annisa Caroline

Tags

Terkini

Terpopuler