Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Bab 10 Halaman 143, Observing and Asking Question

30 April 2022, 20:58 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Bab 10 Halaman 143, Observing and Asking Question. /Pexels.com/ Antoni Shkraba

RINGTIMES BALI - Hai teman-teman kelas 8, sudah siap untuk belajar? Hari ini kita akan membahas soal dan kunci jawaban Bahasa Inggris Kelas 8, Bab 10, Halaman 143.

Pada kunci jawaban Bahasa Inggris Kelas 8, Bab 10, Halaman 143 terbaru 2022 ini, kita akan belajar menerjemahkan kalimat dari Bahasa Inggris ke bahasa Indonesia.

Kunci jawaban Bahasa Inggris Kelas 8, Bab 10, Halaman 143 ini bisa teman-teman gunakan sebagai referensi belajar.

Baca Juga: Link Download Lagu Heres Your Perfect dari Jamie Miller MP3 MP4

Dilansir dari buku.kemdikbud.go.id pada Sabtu, 30 April 2022 yang dipandu oleh Fatma Aljawara alumni Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Pendidikan Ganesha, berikut pembahasan lengkap kunci jawaban Bahasa Inggris Kelas 8, Bab 10, Halaman 143.

Percakapan 1:

A: What are you carrying?

B: They are toy cars. I collected them when I was in elementary school. I do not collect toy cars now. I’m going to give them to Ucok, my younger cousin. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Bab 10 Halaman 142, When I was a child

Terjemahan:

A: Apa yang kamu bawa?

B: Ini mobil mainan, Saya mengumpulkannya ketika saat masih sekolah dasar, saya Sekarang tidak mengumpulkan mainan mobil, Saya akan memberikannya kepada si Ucok, adik sepupu Saya.

Percakapan 2:

C: Hey, look! They are playing marbles. It was my favorite game in primary school. I played marbles every day. But now I never play marbles anymore. I have so many things to do at home and at school. Did you play marbles too?

D: Yes, I did. But I did not do it very well. I always lost the game.

Baca Juga: Resep Kur Kukis Cokelat Lebaran Tanpa Mixer dan Oven

Terjemahan: 
C: Hey, Lihat!, mereka sedang bermain kelereng, itu adalah permainan Kesukaan saya pada waktu sekolah dasar, saya dulu bermain kelereng setiap hari, tapi sekarang saya tidak pernah main kelereng lagi, saya punya banyak hal yg harus dilakukan di rumah dan di sekolah. Apakah kamu bermain kelereng juga?


D: Ya, tapi saya tidak terlalu pandai, saya selalu kalah dalam memainkannya.

Percakapan 3: 

E: You did not like Math in primary school?

F: No, I did not like Math because the teacher did not explain it clearly. But now it is my favourite subject because Mr. Sihombing explains it clearly.

Baca Juga: 35 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2022 Bikin Ngakak, Kesalahan Auto Dimaafkan

Terjemahan:
E: Apakah Kamu tidak suka pelajaran Matematika ketika waktu sekolah dasar?


F: Tidak,saya tidak suka Matematika, karena gurunya tidak menjelaskannya dengan baik, Tapi Sekarang Matematika jadi Kesukaan Saya, karena Pak Sihombing menjelaskannya dengan Baik.

Disclaimer: Jawaban dalam artikel ini hanya sebagai referensi belajar siswa. Kebenaran kunci jawaban tergantung pada penilaian pengajar.***

 

Editor: Annisa Fadilla

Tags

Terkini

Terpopuler