Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

31 Maret 2022, 19:00 WIB
ilustrasi. Simaklah pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022 berikut ini /unsplash.com/

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022.

Dalam artikel ini akan dipaparkan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022.

Adanya Soal Ujian Sekolah IPA untuk siswa Kelas 9 ini dapat membantu siswa dalam berlatih Soal mempersiapkan ujiannya.

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP 2022, Kisi - Kisi USP Madrasah PART 2

Untuk mengetahui seperti apa kisi soalnya, simak pembahasan selengkapnya yang dipandu oleh Titi Wahyuni selaku Guru IPA di SMPN 2 Jalan Cagak, Subang dilansir dari kanal YouTubenya Teacher_Titiew :

1. Perhatikan gambar berikut!

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Dua buah gaya F1 dan F2 bekerja pada sebuah benda sehingga benda bergeser sejauh 4 m ke kanan. Usaha yang dilakukan kedua gaya adalah...

A. 100 Joule

B. 250 Joule

C. 300 Joule

D. 350 Joule

pembahasan :
W = ∑F x S

∑F = 75

W = 75 x 4

W = 300 Joule

jawaban : C

2. Perhatikan beberapa ciri jaringan tumbuhan berikut!

(1) bentuk segi enam
(2) sel - sel tersusun rapat dan tidak memiliki rongga antar sel
(3) dinding bagian luar mengalami penebalan
(4) tidak memiliki kloropil
(5) sel masih bersifat meristematik

Ciri jaringan epidermis ditunjukan oleh nomor...

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 3 dan 4

C. 1, 4 dan 5

D. 2, 4 dan 5

pembahasan : Ciri jaringan epidermis ditunjukan oleh nomor D. 2, 4 dan 5 :
(2) sel - sel tersusun rapat dan tidak memiliki rongga antar sel
(4) tidak memiliki kloropil
(5) sel masih bersifat meristematik

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022, Pilihan Ganda Lengkap dengan Kisi - Kisi Pembahasan

3. Perhatikan tabel hasil uji makanan dibawah ini!

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Bahan makanan yang mengandung amilum, glukosa, dan protein secara berurutan ditunjukkan oleh nomor...

A. (1), (2) dan (3)

B. (4), (5) dan (6)

C. (2), (3) dan (4)

D. (5), (6) dan (7)

pembahasan : Bahan makanan yang mengandung amilum, glukosa, dan protein secara berurutan ditunjukkan oleh nomor A. (1), (2) dan (3) :
(1). putih lugol : biru tua,
(2). bening benedict : merah bata, biuret hijau
(3). bening, lugol : biru tua

4. Berikut ini yang termasuk bahan penguat rasa, pengawet buatan dan pewarna buatan secara berturut - turut adalah...

A. MSG, Natrium benzoate, metanil yellow

B. natrium benzoat, MSG, Metanil yellow

C. Metanil yellow, MSG, natrium benzoat

D. MSG, metanil yellow, Natrium benzoate

pembahasan : Berikut ini yang termasuk bahan penguat rasa, pengawet buatan dan pewarna buatan secara berturut - turut adalah A. MSG, Natrium benzoate, metanil yellow

5. Hasil tes urine seseorang menunjukkan adanya glukosa, hal ini menunjukkan orang tersebut menderita...

A. gagal ginjal

B. nefrosis

C. diabetes mellitus

D. batu ginjal

pembahasan : Hasil tes urine seseorang menunjukkan adanya glukosa, hal ini menunjukkan orang tersebut menderita C. diabetes mellitus (penyakit gula)

Baca Juga: Soal Try Out PKN Kelas 9 SMP MTs dan Kunci Jawaban 2022

6. Seekor ikan berada pada bak air seperti pada gambar

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Jika massa jenis air 1000 kg/m³ dan percepatan gravitasi 10 N/Kg, tekanan hidrostratis yang diterima ikan adalah...

A. 6000 N/m²

B. 8000 N/m²

C. 10000 N/m²

D. 14000 N/m²

pembahasan :

h = 140 - 60 = 80 cm

Ph = ρ x g x h

= 1000 x 10 x 80/100

= 8000

jawaban : B

7. Paru - paru seorang pasien penuh dengan cairan. Setelah dianalisis ternyata juga ditemukan bakteri Streptococcus pneumoniae. Pasien tersebut terserang penyakit...

A. asma

B. kanker paru -paru

C. pneumonia

D. tubercolosis

pembahasan : kata kuncinya adalah pneumoniae maka jawabannya C. pneumonia

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP 2022, Kisi - Kisi USP Madrasah PART 1

8. Perhatikan gambar berikut!

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Nama bagian beserta fungsi bagian yang bertanda Y adalah...

A. Uretra menyalurkan urin dari ginjal

B. Uretra menyalurkan urin dari kandung kemih

C. Ureter menyalurkan urin dari ginjal

D. Ureter menyalurkan urin dari kandung kemih

pembahasan : y adalah C. Ureter yang menyalurkan urin dari ginjal

9. Jika frekuensi gelombang di bawah 20 Hz maka besar cepat rambat gelombang adalah...

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

A. 150 m/s

B. 75 m/s

C. 2,67 m/s

D. 0,375 m/s

pembahasan :
2λ = 15
λ = 7,5

f = 20 Hz
V = λ x f
= 7,5 x 20
= 150 m/s

jawaban : A

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 SMP MTs Maret dan April 2022 Lengkap Pembahasan

10. Perhatikan gambar di bawah ini ! Bayangan yang dihasilkan memiliki sifat...

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

A. maya, tegak, diperbesar

B. maya, tegak, diperkecil

C. nyata, tegak, diperbesar

D. nyata, tegak, diperkecil

pembahasan : Dari gambar diatas jelas B. maya, tegak, diperkecil

Demikian pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Semoga bermanfaat dan selamat ujian.***


Disclaimer : Artikel ini hanya menyajikan konten untuk membantu pembelajaran siswa dan tidak mengandung mutlak kebenaran.

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler