Prakarya Kelas 12 Halaman 217, Tugas 1 Kelebihan dan Kekurangan Protein Hewani Maupun Nabati

31 Maret 2022, 13:50 WIB
Pembahasan Prakarya Kelas 12 halaman 217 materi Tugas 1 tentang kelebihan dan kekurangan protein hewani dan protein nabati /pexels.com/andrea piacquadio

RINGTIMES BALI – Halo adik-adik berikut ini pembahasan Prakarya kelas 12 halaman 217 Tugas 1.

Pembahasan Prakarya kelas 12 halaman 217 Tugas 1, yakni materi contoh kelebihan dan kekurangan protein hewani dibandingkan protein nabati.

Adanya pembahasan Prakarya kelas 12 halaman 217 ini diharapkan bisa membantu adik-adik mendalami materi.

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 160, Prinsip Dasar Kaki Fase Topang Tunggal & Topang Belakang Jalan Cepat

Dilansir dari Buku Prakarya kelas 12 Kemendikbud, berikut ini pembahasan lengkap yang disusun oleh Dr. Ana, M.Pd dkk dan dipansu oleh Kunti Nur Afifah S.Pd alumni UMM.

Tugas 1

Sumber protein tidak hanya bahan pangan hewani, seperti daging dan telur, tapimasih sumber protein nabati. Cobalah Anda cari berbagai sumber kelebihan dan kekurangan protein hewani dibandingkan dengan protein nabati!

Kekurangan protein nabati antara lain sebagai berikut:

- Tidak mengandung nutrisi esensial seperti vitamin B12, omega 3, lemak baik dan zat besi yang dibutuhkan untuk keseimbangan hormon.

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Bahasa Inggris Kelas 9 Terbaru 2022 Full Jawaban dan Pembahasan

- Tidak memiliki kandungan asam amino yang lengkap.

- Penyerapan Zinc/seng pada beberapa jenis sayuran tidak sebaik sumber protein hewani.

Kelebihan protein nabati:

- Dapat mengurangi asupan lemak jenuh dan kolesterol

- Harganya lebih terjangkau dan lebih murah dibandingkan protein hewani.

- Merupakan protein berkualitas tinggi karena dapat menurunkan risiko penyakit kanker.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 183-185 Pilihan Ganda No 1-10 Bab 12, al-Khulafa’u ar-Rasyidun

Kekurangan protein hewani antara lain sebagai berikut:

- Mengandung kadar sodium tinggi yang memicu tekanan darah tinggi.

- Harganya lebih mahal daripada protein nabati

- Memiliki kandungan lemak jenuh bersifat karsinogenik atau pemicu kanker jika dikonsumsi berlebihan.

Kelebihan protein hewani:

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Sunda Kelas 5 Halaman 68, Latihan 2 Jawab Pananya di Handap

- Memiliki kandungan vitamin D, DHA dan omega 3 yang baik untuk perkembangan otak.

- Memiliki kandungan vitamin B12

- Merupakan protein lengkap karena mengandung 9 asam amino esensial penting yang dibutuhkan tubuh.

Demikian pembahasan Prakarya kelas 12 halaman 217 Tugas 1, semoga bermanfaat.

Desclaimer: Konten ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler