Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 48 Subtema 1, Faktor Munculnya Rasa Kebangsaan di Indonesia

20 Februari 2022, 07:13 WIB
Ilustrasi kunci jawaban buku tema 7 kelas 5 SD MI Halaman 48 Subtema 1, Faktor Munculnya Rasa Kebangsaan di Indonesia. /Tangkapan Layar Buku Tema 7 Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017.

RINGTIMES BALI - Hallo adik-adik semua, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan membahas kunci jawaban buku tema 7 Subtema 1 kelas 5 SD MI.

Pembahasan kunci jawaban tema 7 mengenai Peristiwa dalam Kehidupan dan Subtema 1 mengenai Peristiwa Kebangsaan Masa Penjajahan.

Pembahasan kunci jawaban Halaman 48, dilansir dari buku Tema 7 kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017, menurut Alumni PGSD Universitas Terbuka, Diana Zulfani, S.Pd kepada Ringtimes Bali.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 35 Subtema 1, Peristiwa Perlawanan Terhadap Portugis

Berikut kunci jawaban Buku tema 7 kelas 5 SD MI Halaman 48 Subtema 1, Faktor Munculnya Rasa Kebangsaan di Indonesia

Ayo Berdiskusi

Pada bacaan di atas, disebutkan salah satu faktor munculnya rasa kebangsaan di Indonesia. Sekarang.

Diskusikan bersama kelompokmu mengenai faktor-faktor lain yang memicu munculnya rasa kebangsaan Indonesia. Sebagai bahan diskusi, kamu dapat mencari referensi dari buku atau artikel.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 33 Subtema 1, Sistem Tanam Paksa Pemerintah Kolonial Belanda

Tuliskan hasilnya pada kolom berikut!

Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 48 Subtema 1, Faktor Munculnya Rasa Kebangsaan di Indonesia./ Tangkapan Layar Buku Tema 7 Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 24 Subtema 1, Perubahan Wujud Benda

Jawaban: Faktor Internal: 1. Kenangan kejayaan masa lalu

2 . Perilaku Belanda dalam menyengsarakan rakyat Indonesia, sehingga hal ini menimbulkan rasa senasib sepenanggungan pada rakyat Indonesia.

3 . Lahirnya kaum terpelajar

4 . Lahir kelompok terpelajar Islam

Baca Juga: Kunci Jawaban UTS PTS PAI Kelas 2 SD Semester 2 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

5 . Lahir serta munculnya semangat persamaan derajat bagi masyarakat di Indonesia.

Faktor eksternal: 1. Perkembangan Nasionalisme di berbagai negara, seperti pergerakan kebangsaan India.

2 . Adanya politik etis (politik balas budi) dari Belanda.

Baca Juga: Soal UTS PTS Kelas 1 SD MI Tema 6 Semester 2 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban Terlengkap 2022

3 . Peristiwa perang dunia I ideologinya menyadarkan kaum pelajar mengenai penentuan nasib pada bangsa sendiri.

4 . Muncul dorongan dalam melawan penjajah karena perbedaan.

5 . Kemenangan Jepang atas Rusia.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal UTS PTS SBDP Kelas 1 SD MI Tema 6 Semester 2 K13 Terbaru 2022

Itulah pembahasan kunci jawaban tema 7 kelas 5 SD Halaman 48 Subtema 1, Faktor Munculnya Rasa Kebangsaan di Indonesia. Tetap semangat belajar dan selamat belajar, gapailah ilmu setinggi-tingginya!

Disclaimer: Kunci jawaban ini hanyalah alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi untuk belajar. Kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar.***

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: Buku Tema 7 Kelas 5 SD dan MI

Tags

Terkini

Terpopuler