Kunci Jawaban Matematika SMP Kelas 7 Halaman 29 Nomor 7d, Memahami dan Menyelesaikan Masalah Perbandingan

14 Februari 2022, 06:30 WIB
Ilustrasi. Kunci Jawaban Matematika SMP Kelas 7 Halaman 29 Nomor 7d /PIXABAY/toodlingstudio

RINGTIMES BALI – Berikut akan diberikan penjelasan dari kunci jawaban Matematika SMP kelas 7 halaman 29 nomor 7d tentang memahami dan menyelesaikan masalah yang terkait dengan perbandingan senilai.

Pada Matematika halaman 29 ini adik-adik diminta untuk menjawab beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan materi tentang memahami dan menyelesaikan masalah yang terkait dengan perbandingan senilai dan artikel ini akan membahas alternatif kunci jawaban.

Maka dari itu di halaman ini akan diberikan kunci jawaban Matematika SMP kelas 7 Halaman 29 dari nomor 7d. Tidak hanya kunci jawaban saja, melainkan pembahasan lengkapnya juga. 

Baca Juga: Soal UTS PTS PAI Kelas 6 Semester 2 K13 Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2022

Menurut Alumni MIPA Kimia UNEJ, Mutiara Alfiyah, S.Si, kepada RINGTIMES, dikutip langsung dari buku paket Matematika Kemdikbud 2013, berikut kunci jawaban matematika SMP kelas 7 Halaman 29 beserta penjelasannya. 

Berikut soal dan juga jawaban sekaligus pembahasan dari jawaban tersebut.

7. Usia Arfan 7 tahun lebih muda dari Retno, kakaknya. Tahun ini usia Arfan 7 tahun dan kakaknya 14 tahun. Retno mengatakan bahwa usianya dua kali usia Arfan. Retno bertanya-tanya, “Akankah usiaku akan menjadi dua kali usia arfan lagi? Kapan ya?”

d. Apakah ada di suatau tahun dimana usia Retno satu setengah kali usia Arfan? Kalau ada, kapan? Kalau tidak ada, jelaskan mengapa?

Untuk menjawab pertanyaan ini, maka mari kita kembali ke pertanyaan sebelumnya dengan jawaban yang ditunjukan oleh tabel. 

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Harian Fisika Kelas 10 SMA Semester 2

Berikut tabelnya:

Arfan (th) 7 8 9 10 11 12 13 14

Retno (th) 14 15 16 17 18 19 20 21

Y = 21

X = 14 

y/x = 21/14 

y = 21/14 x = 3/2 

y = 1 ½ x

maka jika ditanya apakah ada di suatu tahun di mana usia retno satu setengah tahun usia Arfan, maka jawabannya ada. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP Halaman 204 Kegiatan 8.1, Perbedaan Lenong, Ludruk, dan Pantomim

Ada di suatu tahun usia retno satu setengah kali usia arfan yaitu saat usia retno 21 tahun dan arfan 14 tahun. 

Demikianlah Kunci Jawaban Matematika SMP Kelas 7 Halaman 29 Nomor 7d, Memahami dan Menyelesaikan Masalah yang Terkait dengan Perbandingan Senilai. Semoga kunci jawaban dan juga pemaparan yang diberikan di sini bisa membantu adik-adik dalam memahami materi pada bab ini.

Disclaimer: kunci jawaban ini hanya untuk referensi belajar siswa. Kebenaran jawaban tergantung penilaian pengajar. ***

Editor: Annisa Fadilla

Tags

Terkini

Terpopuler