Kunci Jawaban Buku Tema 8 Subtema 1 Kelas 4 SD MI Halaman 35, 36, 37, Kabupaten Tabanan

4 Februari 2022, 06:30 WIB
Ilustrasi kunci jawaban nuku Tema 8 Subtema 1 kelas 4 SD MI halaman 35 36 37, Kabupaten Tabanan. /PIXABAY/Viki_B

RINGTIMES BALI - Salam semangat adik-adik, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan membahas kunci jawaban buku tema 8 Subtema 1 kelas 4 SD MI.

Pembahasan kunci jawaban Tema 8 mengenai Daerah Tempat Tinggalku pada Subtema 1 mengenai Lingkungan Tempat Tinggalku.

Pembahasan kunci jawaban pada halaman 35 36 37 agar adik-adik dapat mengulang kembali materi sebelumnya, sebagaimana dilansir dari buku Tema 8 kelas 4 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Subtema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 56, Ciri-ciri Masa Kanak-kanak dan Pubertas

Berikut kunci jawaban buku Tema 8 Subtema 1 kelas 4 SD halaman 35 36 37,  Kabupaten Tabanan

Jawablah pertanyaan berikut berdasarkan bacaan di atas.

1. Apa saja kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan?

Jawaban:

a. Produksi : Peternakan, pertanian, dan industri kerajinan.

b. Distribusi : Perdagangan atau penjualan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 6 Subtema 3 Halaman 146, 147 Apa Akibatnya Aturan Tidak Dipatuhi

2. Apa saja jenis pekerjaan yang terkait dengan kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan?

Jawaban:

a. Produksi : Pengrajin, nelayan, petani dan peternak.

b. Distribusi : Kuli angkut, petugas pengiriman paket atau kurir, sopir, pedagang.

c. Konsumsi : Wisatawan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Penilaian Harian, PAS PJOK Kelas 6 SD MI Semester 2 Terbaru 2022

Ayo Mengamati

1. Amatilah lingkungan tempat tinggalmu.

2. Identifikasilah kegiatan ekonomi yang ada di lingkungan tempat tinggalmu.

3. Identifikasi pula jenis pekerjaan yang terkait dengan kegiatan ekonomi itu.

4. Tuliskan hasilnya pada kolom berikut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 6 Subtema 3 Halaman 148, 151 Bagaimana Cara Merawat Tanaman

a. Contoh kegiatan ekonomi di lingkungan tempat tinggalku.

Jawaban:

1) Produksi : Industri kerajinan, konveksi

2) Distribusi : Perdagangan

3) Konsumsi : Pembelian

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 6 Subtema 3 Halaman 151-153 Buatlah Buku Ringkasan Pengaturan Berat Benda

b. Jenis pekerjaan yang terkait dengan kegiatan ekonomi di lingkungan tempat tinggalku.

Jawaban:

1) Produksi : Perajin boneka, perajin kaos, perajin patung, perajin lukisan.

2) Distribusi : agen pedagang eceran, grosir bahan-bahan pokok, kuli angkut.

3) Konsumsi : Pembeli kebutuhan pokok, wisatawan.

Baca Juga: Bocoran Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD Terbaru 2022 Dilengkapi Kunci Jawaban

5. Tuliskan kesimpulan dari hasil pengamatanmu.

Jawaban: Hasil dari pengamatanku adalah kegiatan ekonomi memiliki hubungan dengan jenis pekerjaan serta kehidupan sosial budaya pada suatu lingkungan.

Itulah kunci jawaban buku Tema 8 Subtema 1 kelas 4 SD halaman 35 36 37, Kabupaten Tabanan. Tetap semangat belajar dan selamat belajar, gapailah ilmu setinggi-tingginya!

Disclaimer: Kunci jawaban ini hanyalah alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi untuk belajar. Kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar.***

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler