Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 SD MI Halaman 18, 19 Subtema 1, Membaca dan Menyusun Kalimat

11 Januari 2022, 11:55 WIB
Ilustrasi kunci jawaban Tema 6 Kelas 1 SD MI Halaman 18, 19 Subtema 1, Membaca dan Menyusun Kalimat. /PIXABAY/White 77

RINGTIMES BALI – Salam semangat adik-adik semua, kali ini kita akan membahas kunci jawaban Tema 6 Subtema 1 Kelas 1 SD MI.

Pembahasan kunci jawaban Tema 6 kelas 1 SD/MI yaitu Lingkungan Bersih, Sehat, dan Asri, yang terdapat Subtema 1 membahas materi Lingkungan Rumahku.

Pembahasan kunci jawaban Tema 6 Subtema 1 Halaman 18, 19  membantu adik-adik dapat mengulang kembali materi sebelumnya, sebagaimana dilansir dari buku Tema 6 Kelas 1 SD/MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 1 SD MI Halaman 186 Subtema 4, Menuliskan Puisi Tentang Pengalaman

Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 SD MI Halaman 18, 19 Subtema 1, Membaca dan Menyusun Kalimat

Ayo Berlatih

Ayo kita berlatih membaca dan menyusun kalimat.

Bacalah kartu-kartu kata berikut ini. Susunlah menjadi ungkapan petunjuk.

Contoh:

Sampah – tempatnya – pada – buanglah

Susunan kalimat yang benar adalah:

buanglah – sampah – pada - tempatnya

Baca Juga: Tanda Khodam Berada di Sekitar Kita, Salah Satunya Ada Aroma Wangi yang Khas

1. sabun - saat - tangan - gunakan – cuci

Menjadi

Jawaban: Saat cuci tangan gunakan sabun

2. disapu -  hari – lantai - setiap – harus

Menjadi

Jawaban: Lantai - harus – disapu - setiap - hari

Baca Juga: Lisa Blackpink Pakai Sweater Brand Milik Saudara Jungkook BTS

3. air – ember – ke – tuang – dalam

menjadi

Jawaban: air - tuang - ke - dalam - ember

4. campur – lantai – pewangi – air – dengan

menjadi

Jawaban: campur - air - dengan - pewangi - lantai

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 119 dan 120 Tentukan Keliling Persegi Panjang

5. basah – bersihkan – kaca – dengan – lap

menjadi

Jawaban: bersihkan – kaca – dengan – lap - basah

Itulah Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 SD MI Halaman 18, 19 Subtema 1, Membaca dan Menyusun Kalimat. Tetap semangat dan selamat belajar, gapailah ilmu setinggi-tingginya!

Disclaimer: Kunci jawaban ini hanyalah alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi untuk belajar. Kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler