Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

25 November 2021, 20:57 WIB
ilustrasi. berikut Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021 /pixabay/

RINGTIMES BALI - Inilah pembahasan - pembahasan Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021. Simak di artikel ini.

Dalam artikel akan disajikan sejumlah soal UAS Bahasa Inggris yang merupakan prediksi bocoran materi yang keluar untuk siswa kelas 12 SMA MTs.

Dan berikut materi yang diprediksi akan keluar untuk ujian UAS Bahasa Inggris antara lain mengenai offering help atau ungkapan-ungkapan expression, aplication letter (surat lamaran kerja) dan caption text atau teks penyerta gambar.

Baca Juga: Soal UAS Matematika Wajib Kelas 12 Semester 1, Lengkap Kisi - kisi Pembahasan 2021

Karena itu siapkan diri kalian dan terus berlatih agar siap menghadapi ujian kali ini.

Nah, tanpa basa basi lagi inilah pembahasannya dilansir ringtimesbali.com dari kanal YouTube Aszri Musdhafid.

Expression

1. Putri : Hello, my name is Putri?
Operator : How can we help, Miss Putri?
Putri : I want to ask about the internet service. I bought internet package yesterday but i did not know how to check it.
Operator : You can check your internet package by dialing *889#.

Based on the text above, what is the social function of the text?

Answer : To offer help to those who are in need (untuk membantu bagi yang membutuhkan)
Ini kata kuncinya adalah 'How can we help, Miss Putri?' = ungkapan untuk menawarkan bantuan

2. Ali : Oh this book is very heavy
Eli :...
Ali : Thank you for your offer

Based on the dialogue above. What does Eli possibly say to Ali?

Answer : Expression of offering help (menawarkan sesuatu)
example : "May i help you bring the book?" (Bolehkah saya membantu kamu membawa buku itu)

3. Intan : You look thirsty. May I offer you drinking water?
Mutiara : ....
Intan : You are welcome. Wait here. I will bring your water.

Based on the dialogue above.
What does Mutiara possibily say to Intan?

Answer : Responding the expression
Mutiara merespon dengan cara "Thank you'

Baca Juga: Soal PAS Kimia Kelas 12 Full Pembahasan Kisi-kisi Terbaru 2021 Semester 1, Dilengkapi Model Soal AKM

4. Putri : Hello, my name is Putri?
Operator : How can we help, Miss Putri?
Putri : I want to ask about the internet service. I bought internet package yesterday but i did not know how to check it.
Operator : You can check your internet package by dialing *889#.
Putri :....

Based on the text above. What does Putri possibily say to the operator?

Answer : responding the expression 'Thank you'.

5. Look at the picture

Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

What would you do to him if you are there in that situation?

Answer : offering help

Aplication Letter

Baca Juga: Latihan Soal PAS Ganjil PJOK Kelas 12 SMA SMK MA Terbaru 2021, Pilihan Ganda dan Esai

6. What the definition of an application letter?

Answer : A formal letter sent to employer to apply for a job

7. 1. Skills
2. Educations
3. Experiences
4. families
5. money

From the list above, which ones must be included when writing an application letter?

Answer : 1, 2 and 3

8. 1. cover letter
2. Business official letter
3. personal letter
4. formal letter
5. informal letter

From the list above, wich ones are the synonym of an application letter?

Answer : 1, 2 and 4

9. Identify the part of an application letter below

JANE DOE
228 Main street
Little Town, SC 29555
(+843) 722-8811
Jdoe@gmail.com

Answer : Sender name, address, telephone, email

10. Look at the picture

Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

What are the requirement for the job?

Answer : that is a doctor so they must have skill to remain calm in emergency situations, graduated from medical faculty, experience as medical assistant personnel.

Baca Juga: Latihan Soal PAS Ganjil Bahasa Inggris Kelas 12 SMA SMK MA Semester 1, Terbaru 2021 Part 1

Caption Text

11. There are many types of caption. They can be found in pictures, movies or films, posters, and story books. Caption are classified into four types.

What are the four types of captions?

Answer : Photi - caption, intertitle, subtitle and Callouts (story books)

12. One of the method to make a good caption for a picture is to gather information as much as possible. This information will be sorted out systematically using 5W1H.

What doees 5W1H stand for?

Answer : What, who, where, when, why, how

13. Look at the picture

Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

What caption is the best fit to the picture above?

Answer : Indonesian President, Joko Widodo delivers an opening speech as the chairman at Annual Summit of World Bank 2018.

Baca Juga: Soal PAS Kimia Kelas 12 Full Pembahasan Kisi-kisi Terbaru 2021 Semester 1, Dilengkapi Model Soal AKM

14. Look at the poicture

Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

What caption is the best fit to the picture above?

Answer : Police walk in information to arrest the suspects during the counter - terrorists training

15. Look at the picture

Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

Where will you likely spot this type of caption?

Answer :

Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021

Instagram, facebook (social media)

Baca Juga: Soal PAS UAS Matematika Wajib Kelas 12 Semester 1 2021, Simak Prediksinya Full Pembahasan Lengkap

Nah adik-adik itulah akhir pembahasan Bocoran Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12, Lengkap Semester 1 2021. Simak artikel pembelajaran lainnya untuk menghadapi PAS di laman website ini.

Semoga apa yang disampaikan dapat menjadi bahan belajar adik-adik di rumah. Selamat ujian.***

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler