Latihan Soal UAS PAS Biologi Kelas 10 Semester 1 Terbaru 2021, Part 1

17 November 2021, 06:11 WIB
ilustrasi. Latihan Soal UAS PAS Biologi Kelas 10 Semester 1 Terbaru 2021, Part 1 /unsplash/@CDC/

RINGTIMES BALI - Inilah pembahasan Latihan Soal UAS PAS Biologi Kelas 10 Semester 1 Terbaru 2021, Part 1. Simak di artikel.

Dalam artikel akan dipaparkan latihan soal UAS Biologi untuk siswa kelas 10 SMA semester 1 dengan kunci jawaban terbaru tahun ajaran 2021/2022.

Soal UAS Biologi ini diharapkan dapat menjadi bahan belajar siswa di rumah untuk mempersiapkan ujian akhir semester 1 yang diprediksi jatuh di akhir November atau di awal Desember mendatang.

Baca Juga: Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 Hal 126, Mengidentifikasi Nilai Hikayat Bayan Budiman Sesuai Kehidupan

Dan inilah pembahasan soalnya dikutip dari kanal YouTube Jagat Edukasi:

1. Beberapa jenis virus:

1. TMV
2. CVPD
3. HIV
4. Bakterolog
5. Rabdovirus

Virus yang menyebabkan penyakit pada tumbuhan adalah...

A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 5
E. 4 dan 5

jawaban : A

2. Berdasarkan cara hidupnya, virus tergolong...

A. saprofit
B. epifit
C. parasit obligat
D. parasit fakultatif
E. autotrof

jawaban : C

Baca Juga: Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 Hal 124, Menganalisis Nilai yang Terkandung dalam Hikayat Bayan Budiman

3. Jenis virus dan penyakit yang ditimbulkannya yang benar adalah...

A. Aedes aegypti - demam berdarah
B. virus RNA - hepatitis A
C. virus DNA - influenza
D. rabdovirus - rabies
E. virus non B - hepatitis B

jawaban : D

4. Virus diamati dengan jelas apabila menggunakan...

A. mikroskop fase kontras
B. mikroskop biasa
C. lup
D. mikroskop binokuler
E. mikroskop elektron

jawaban : E

5. Bakterofage adalah bakteri yang menyerang bakteri, bentuknya....

A. jarum
B. bola
C. batang
D. bentuk T
E. kubus

jawaban : D

Baca Juga: Etika Lingkungan Teori Antroposentrisme, Biosentrisme dan Ekosentrisme, IPA SMK Kelas 10

6. Virus HIV yang menyebabkan penyakit AIDS akan menyebabkan penderita mengalami....

A. peningkatan kadar trombosit
B. penurunan kadar eritrosit
C. kerusakan hati dan limpa
D. peningkatkan eritrosit
E. rapuhnya sistem kekebalan

jawaban : E

7. Virus yang dapat membunuh sel inangnya adalah yang bersifat....

A. litik
B. lisogenik
C. viroid
D. temprate

jawaban : A

8. Urutan yang benar tentang reproduksi virus adalah...

A. adsorpsi, penetrasi, replikasi, pelepasan, perakitan
B. adsorpsi, penetrasi, perakitan, replikasi, pelepasan
C. adsorpsi, penetrasi, replikasi, perakitan, pelepasan
D. penetrasi, adsorpsi, perakitan, replikasi, pelepasan
E. pelepasan, perakitan, penetrasi, replikasi, perakit

jawaban : C

Baca Juga: Prediksi Soal PAS UAS PPKN Kelas 10 Semester 1 Dilengkapi Pembahasan 2021

9. Ciri Khas virus yang tidak terdapat pada makhluk hidup lain adalah...

A. memiliki DNA dan RNA
B. bersifat parasitik
C. hanya dapat berbiak pada sel hidup
D. merupakan organisme sel satu
E. bentuknya beraneka ragam

jawaban : C

10. Beberapa ciri jasad renik adalah:

1. bersifat uniseluler
2. inti prokarion
3. reproduksinya terjadi dalam sel hidup
4. dapat menembus jaringan baketi
5. mempunyai selubung dari protein
6. bergerak dengan menggunakan pseudopodia

ciri-ciri virus adalah...

A. 1, 2 dan 3
B. 1, 5 dan 6
C. 2, 3 dan 4
D. 3, 4 dan 5
E. 4, 5 dan 6

jawaban : D

Baca Juga: Pembahasan Bocoran Soal PAS UAS Ganjil Matematika Wajib Kelas 10 SMA Semester 1 2021

Demikian akhir pembahasan Latihan Soal UAS PAS Biologi Kelas 10 Semester 1 Terbaru 2021, Part 1.

Simak kelanjutan artikel part 2 di laman ini adik-adik. Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler