Soal dan Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

28 September 2021, 21:20 WIB
Berikut pembahasan soal dan kunci jawaban UTS (ujian tengah semester) PJOK kelas 4 semester 1 terbaru /pexels/

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan soal dan kunci jawaban UTS PJOK kelas 4 semester 1 terbaru. Simak selengkapnya di artikel ini.

Artikel soal dan kunci jawaban ini dapat dijadikan bahan soal latihan adik-adik khususnya siswa kelas 4 SD MI dalam menghadapi UTS (ujian tengah semester) tahun 2021/2022.

Sebelumnya kalian dapat mempelajari soal-soal yang dilengkapi kunci jawaban yang kami susun ini agar mampu mengerjakan soal pada ujian mid kali ini terutama pada materi PJOK.

Baca Juga: Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 1 Terbaru Disertai Kunci Jawaban

Karena itu, maksimalkan belajar adik-adik agar mendapatkan nilai memuaskan. Sekarang mari kita bahas bersama soal dan kunci jawaban UTS PJOK kelas 4 semester 1 terbaru, dikutip dari kanal YouTube Soal PJOK, Selasa 28 September 2021:

Jangan lupa berdoa dahulu sebelum kerjakan soal!

1. Jika bola keluar melewati garis samping lapangan pada permainan sepak bola disebut...

A. free kick

B. hand ball

C. outball

D. corner kick

jawaban : C. outball

2. Pemain sepak bola yang boleh memegang bola adalah...

A. center

B. striker

C. keeper

D. sprinter

jawaban : C. keeper

3. Induk organisasi sepakbola seluruh Indonesia adalah...

A. PSVI

B. PSBI

C. PSSI

D. FIFA

jawaban : C. PSSI

4. Sepakbola adalah termasuk permainan...

A. bola mini

B. bola basket

C. bola besar

D. bola kecil

jawaban : C. bola besar

Baca Juga: Soal PTS PJOK Kelas 2 Semester 1 Disertai Kunci Jawaban, Terbaru

5. Punggung kaki sama dengan...

A. ujung kaki

B. mata kaki

C. telapak kaki

D. kura-kura kaki

jawaban : D. kura-kura kaki

6.

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar di atas, Andi sedang melakukan...kaki.

A. mengayun

B. mengoper

C. menendang

D. berlari

jawaban : A. mengayun

7. Menghentikan pertandingan adalah salah satu tugas dari...

A. juri

B. wasit

C. pelatih

D. hakim garis

jawaban : B. wasit

Baca Juga: Kunci Jawaban PTS PJOK Kelas 3 SD MI Semester 1 2021, Terbaru

8.

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gerakan menghentikan bola dengan cara seperti tampak pada gambar disamping bertujuan...

A. menghentikan bola

B. menendang bola

C. mengoper bola

D. menginjak bola

jawaban : A. menghentikan bola

9. Bermain bola voli, termasuk permainan ...

A. bola besar

B. bola kecil

C. Bola sedang

D. bola sepak

jawaban : A. bola besar

10.

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas Dewi sedang melakukan gerakan...

A. servis

B. passing

C. block

D. smash

jawaban : A. servis

Baca Juga: Kunci Jawaban PTS PJOK Kelas 3 SD MI Semester 1 2021, Terbaru

11.

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas Andi sedang melakukan gerakan...

A. servis

B. passing

C. block

D. smash

jawaban : B. passing

12.

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas Adi sedang melakukan gerakan...

A. passing atas

B. passing bawah

C. passing tengah

D. passing diatas kepala

Jawaban : A. passing atas

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013

13. Semua jari saling mengkaitkan, kedua tangan dirapatkan. Gerakan tersebut adalah...

A. passing bawah

B. passing atas

C. servis bawah

D. servis atas

jawaban : A. passing bawah

14. Induk organisasi bola voli seluruh Indonesia disebut...

A. PSSI

B. PBVSI

C. PBSI

D. PASI

jawaban : B. PBVSI

15. Jumlah pemain satu regu bola voli adalah...

A. 11 orang

B. 6 orang

C. 5 orang

D. 7 orang

jawaban : B. 6 orang

16. Agar bola kasti mudah ditangkap, maka kita harus menggunakan...

A. satu tangan

B. kedua tangan

C. tangan dan kaki

D. tangan dan kepala

jawaban : B. kedua tangan

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PTS PJOK Kelas 4 Semester 1

17. Agar bola kasti mudah ditangkap, maka kedua tangan membentuk seperti...

A. mangkuk

B. sendok

C. ember

D. keranjang

Jawaban : A. mangkuk

18. Variasi gerak dasar dalam permainan kasti, antara lain melempar, menangkap dan...

A. memantulkan bola

B. menendang bola

C. memukul bola

D. mengoper bola

jawaban : C. memukul bola

19. 

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas adalah gerakan melempar bola ...

A. bawah

B. atas

C. tengah

D. melambung

jawaban : A. bawah

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Penilaian Harian PJOK Kelas 4 Pembelajaran 1 Materi Sepakbola

20. 

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas Dewi sedang melakukan gerakan...

A. menangkap bola

B. menangkap bola lambung

C. menangkap bola menyusur tanah

D. menangkap bola mendatar

jawaban : C. menangkap bola menyusur tanah

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PTS PJOK Kelas 4 Semester 1

soal uraian

1. Gerak menendang bola adalah salah satu teknik dasar bermain ...

jawaban : sepakbola

2. 

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas, Bagus sedang ...

jawaban : menghentikan bola

3. 

Kunci Jawaban UTS PJOK Kelas 4 Semester 1, Terbaru

Gambar diatas Feri sedang berlatih...

jawaban : passing bawah

4. Passing dibagi menjadi 2 yaitu... dan...

jawaban : bawah dan atas

5. Teknik dasar bermain kasti adalah melempar, menangkap dan...

jawaban : memukul

Demikian pembahasan kunci jawaban kali ini semoga bermanfaat adik-adik.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Tags

Terkini

Terpopuler