Nilai Terkadung pada Cerita Semut dan Belalang, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD Halaman 105

20 September 2021, 07:09 WIB
Berikut pembahasan tentang nilai terkandung cerita semut dan belalang, kunci jawaban tema 7 kelas 6 SD halaman 105 /Pixabay/LutosHouska/

RINGTIMES BALI – Halo adik adik semua, pada artikel kali ini kita akan bahas tentang tema 7 kelas 6 SD.

Khususnya pada kesempatan kali ini kita akan bahas tentang Cerita Semut dan Belalang, kunci jawaban halaman 105..

Sebagaimana dilansir Buku Tematik Kurikulum 2013 Kelas 6 Tema 7 pada Senin, 20  September 2021.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS PKN Kelas 12 Semester 1 2021 Beserta Kunci Jawaban

Kunci Jawaban Halaman 105

Jawablah pertanyaan berikut!

1. Apa yang dilakukan sekelompok Semut? Mengapa mereka harus melakukannya?

Jawaban :

Kelompok Semut tersebut sedang bergotong-royong mengumpulkan bahan makanan untuk bekal persediaan.

Para semut melakukan hal tersebut karena pada musim dingin sulit untuk mencari makanan, jadi mereka mencari makanan saat makanan berlimpah.

 Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal UTS PTS PKN Kelas 6 Semester 2 2021

2. Bagaimana menurutmu sikap Belalang?

Jawaban :

Sikap Belalang itu pemalas, meremehkan segala sesuatu, dan tidak menghormati para semut.

Sifat belalang tidak patut ditiru, karena akan merugikan diri sendiri dan yang lain.

3. Bagaimana cara semut bekerja?

 Jawaban :

Semut bekerja secara bersama-sama/kerjasama dan bergotong royong dalam membawa bulir-bulir makanan untuk dibawa ke sarang mereka dengan cara berjalan bolak-balik dari tempat makanan menuju sarang .

Selalu ada persatuan dalam pekerjaan mereka, sehingga pekerjaan mereka menjadi lebih mudah dan cepat dilaksanakan.

 Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS PKN Kelas 7 Semester 1 2021 Dilengkapi Kunci Jawaban

4. Nilai-nilai baik apa yang bisa kamu teladani dari cerita di atas?

 Jawaban :

Nilai Kerja keras pantang menyerah, Nilai persatuan dan kesatuan, Nilai kebersamaan/gotong royong dan kepemimpinan. 

Disclaimer:

Kunci jawaban ini hanyalah sebuah alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi belajar dan guna membantu orang tua siswa agar dapat lebih mengeksplorasi jawaban agar lebih baik serta kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar. Selamat belajar.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Tags

Terkini

Terpopuler