Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD Halaman 32, 33, 34, 35

17 Juli 2021, 06:26 WIB
Ilustrasi kunci jawaban soal kelas 5 SD halaman 32. /Tangkap layar Buku Tematik Kelas 5 SD/MI Tema 9

RINGTIMES BALI - Kunci jawaban soal kelas 5 SD Tema 1 halaman 32 yakni mengamati peta geografis Indonesia.

Silakan baca dan perhatikan seksama beberapa kolom yang tersedia meliputi beberapa pulua besar yang ada di wilayah Indonesia.

Ayo Mengamati

Amatilah peta pada pembelajaran sebelumnya. Tulislah kondisi geografis wilayah Indonesia, khususnya posisi geografis pulau-pulau besar yang ada di Indonesia.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD MI Halaman 17 18 19 Subtema 1 Organ Gerak Hewan

Perhatikan Kondisi Geografis Pulau Jawa Berdasarkan Peta Sumatera, Kalimantan, Sulawesei, Papua dan Maluku, dan Nusa Tenggara (lihat kolom).

Pertanyaan yang ada pada buku tematik dan berikut Kunci Jawaban Tematik Kelas 5 Tema 1 Halaman 32.

Ayo Berdiskusi!

Setelah kamu mengetahui kondisi geografis pulau-pulau besar yang ada di Indonesia, buatlah kesimpulan keadaan geografis Indonesia secara umum.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 1 Subtema 1 Tumbuhan Sahabatku Halaman 17-22

Jawaban:

Indonesia merupakan negara berupa kepulauan, yakni pulau satu dengan yang lainnya disatukan oleh maritim menjadikan bervariasinya potensi yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.

Masing-masing pulau mempunyai karakteristik, mulai dari kondisi alam maupun kondisi sosial-budayanya.

Karakteristik potensi tersebut terlihat dari lengkap dan beragamnya bentang alam dan hasil alamnya, beragamnya suku bangsa yang menjadikan bermacam-macam pula ada istiadat dan budayanya, beragam agama, serta golongan masyarakat.

Keberagaman disebabkan adanya perbedaan antar pulau, tapi hal itu tidaklah menjadi pemissah, tapi justru menjadi pemersatu, karena antara yang satu dengan yang lain saling melengkapi.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Tematik SD kurikulum 2013 edisi revisi 2017

Tags

Terkini

Terpopuler