Cek Fakta, Obat Anti Covid-19 di Rumah Sakit Mematikan?

- 10 Februari 2022, 16:48 WIB
Ilustrasi. Cek Fakta, Obat Anti Covid-19 di Rumah Sakit Mematikan?
Ilustrasi. Cek Fakta, Obat Anti Covid-19 di Rumah Sakit Mematikan? /Pexels

RINGTIMES BALI – Cek fakta, Baru-baru ini beredar pesan berantai melalui media sosial WhatsApp  yang berisi klaim informasi mengenai obat-obatan yang disebarluaskan di Rumah Sakit mematikan.

Dalam klaim informasi tersebut disebutkan bahwa selama ini antibiotik yang disebarkan di seluruh rumah sakit mengandung drug mix atau campuran obat yang mematikan. Hal ini lalu dikaitkan dengan pembunuhan massal rakyat pribumi oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Dalam klaim tersebut ditambahkan bahwa rakyat hanya dijadikan sapi perahan dalam project covid yang dilakukan pihak tertentu. Akibatnya banyak warga masyarakat yang meninggal.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 SMP Halaman 310 311 312 Uji Kompetensi 5 Semester 2, Nomor 14-15 Lengkap

Namun, benarkah demikian? Apakah informasi mengenai obat Covid-19 tersebut benar sesuai fakta? Atau jangan-jangan adalah hoax yangs sengaja digulirkan di tengah masyarakat. Mari cek faktanya.

Menurut laman Kominfo dan laman resmi Covid19 informsi tersebut tidaklah valid alias hoax.

Faktanya, mayoritas masyarakat bisa sembuh setelah mengkonsumsi obat yang berkaitan dengan covid.

Baca Juga: Download Lagu 'AASHIQUI 2 MASHUP' - Putri Isnari ft. Gunawan MP3 MP4 Beserta Lirik, Sekali Klik

Hal ini juga dapat dilihat dari rilis Tim Komunikasi Komite Penanganan Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) dan Pemulihan Ekonomi Nasional yang menyebutkan adanya peningkatan jumlah pasien Covid-19 di tanah air.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x