Tips Aglonema Cepat Beranak-pinak, Jangan Buang Cucian Air Beras!

- 6 Oktober 2020, 14:57 WIB
Tanaman hias Aglonema LIGHT OF DIAMOND ( LOD )
Tanaman hias Aglonema LIGHT OF DIAMOND ( LOD ) /Instagram.com/@ratudaun_nursery/

RINGTIMES BALI - Anda ingin memperbanyak tanaman hias Aglonema? Ada lima cara agar Aglonema anda beranak pinak, namun satu yang menarik yaitu jangan buang air bekas cucian beras anda karena berguna untuk membuat Aglonema anda bertambah banyak.

Seperti diketahui, tanaman hias Aglonema kini menjadi tanaman hias yang populer di Indonesia.

Peminatnya pun semakin meningkat dari waktu ke waktu

Baca Juga: Pilih Investasi Terbaik, tak Ada Salahnya Kamu Pilih ORI018, Ini 7 Manfaatnya Dijamin Aman

Untuk jenis-jenisnya pun bervariasi dan harganya beragam mulai dari yang murah hingga mahal kini ada.

Jika anda ingin memperbanyak tanaman ini. Berikut ini adalah rekomendasi untuk memperbanyak anakan Aglonema yang dilansir dari artikel di PORTAL JEMBER Tips Merawat Aglonema agar Cepat Beranak-pinak yang dilansir dari akun Youtube Pupuk Lahan.

Aglomma yang susah berkembang biak biasanya terdapat beberapa masalah. Salah satunya adalah lingkungan atau kondisi tumbuh tanaman ini yang kurang cocok atau tidak sesuai.

Baca Juga: Pentingnya Menjaga Keamanan Akun ShopeePay, Simak Caranya

Kondisi yang tidak afdol akan membuat aglonema tidak beranak meskipun sudah rajin disiram ataupun dipupuk.

Meskipun telah melakukan banyak tetek bengekpun, aglonema yang bakal menumbuhkan anakannnya mungkin membutuhkan waktu yang relatif lama, bisa sampai 2-3 tahun lamanya.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x