Kisah Misterius Ular Suci Penjaga Pura Tanah Lot di Bali

- 22 Januari 2021, 13:45 WIB
Berikut kisah misterius ular suci penjaga pura tanah lot di Bali. Ular tersebut berasal dari selendang milih Dang Hyang nirartha
Berikut kisah misterius ular suci penjaga pura tanah lot di Bali. Ular tersebut berasal dari selendang milih Dang Hyang nirartha // PIXABAY / DenisDoukhan/


RINGTIMES BALI -
Hari ini kita akan membahas kisah misterius ular suci yang dikenal sebagai penjaga pura tanah lot di Bali.

Tanah lot tidak hanya terkenal dengan pura tanah lot yang berada tepat di atas karang ditengah laut.

Maka tidak heran, jika usahawan yang datang ke pura tanah lot tidak hanya menikmati pemandangan tapi juga ingin melihat keberadaan ular suci misterius tersebut.

Baca Juga: 10 Hal Yang Disukai Billy Syahputra Dari Amanda Manopo

Dilansir ringtimes Bali dari YouTube Bali bersejarah. Ular suci dengan warna hitam putih atau poleng tersebut dianggap sebagai penjaga pura tanah lot oleh masyarakat Hindu di Bali.

 

Ular suci di pura tanah lot ini biasanya disebut dengan due (penjaga).

Keberadaan ular suci tersebut dapat disaksikan secara langsung dengan menghaturkan dana pinus secara sukarela pada Goa di pura tanah lot tersebut.

Baca Juga: Kemenhub Akan Majukan Perkeretaapian Indonesia di Masa Depan

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x